Matamata.com - Belum lama ini, Al Ghazali merilis lagu terbarunya yang berjudul Kesayanganku. Lagu yang menjadi soundtrack sinetron ini juga berhasil masuk ke dalam trending musik di YouTube Indonesia dan telah ditonton lebih dari 2 juta kali.
Namun, seiring dengan populernya lagu tersebut, banyak netizen yang menyebut Kesayanganku itu sangat mirip dengan lagu Dengarlah Bintang Hatiku yang dipopulerkan Demeises Band.
Dari situlah muncul dugaan kalau karya baru Al Ghazali itu hasil plagiat. Namun alih-alih kesal, Al Ghazali justru menyikapinya dengan santai.
"Kalau aku sebagai penyanyi bukan pencipta, tanggapanku sendiri gimana ya, kan pencipta (lagu) nya sama jadi gimana dia mau bikin chordnya gimana juga," kata Al Ghazali di kantor Suara.com, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Jumat (17/1/2020).
Menurut putra Sulung Ahmad Dhani ini, kedua lagu tersebut sama-sama dibuat oleh musisi Dodhy, eks gitaris Kangen Band. Karenanya, Al Ghazali tidak mau terlalu ambil pusing.
"Kaya Dewa, chord ini mirip lagu Dewa yang ini. Ya penciptanya sama-sama Ahmad Dhani, ya hak dia. Kecuali kalau penciptanya beda baru aku ada perasaan malu, tapi ini penciptanya sama, mas Dodhy," jelas Al Ghazali.
Berita Terkait
-
Musisi Maia Estianty Doakan Pernikahan Al Ghazali dan Alyssa Daguise, Tak Diganggu Orang Ketiga
-
Resepsi Al Ghazali dan Alyssa Daguise Usung Tradisi Barat, Maia Estianty Diajak Dansa
-
Sah! Al Ghazali Resmi Nikahi Alyssa Daguise dengan Mas Kawin Logam Mulia dan Uang Euro
-
Maia Estianty Terharu di Siraman Al Ghazali dan Alyssa Daguise
-
Al Ghazali Tak Sabar Nikahi Alyssa Daguise, Siapkan 3.000 Undangan untuk Resepsi Ngunduh Mantu
Terpopuler
-
Piala Asia 2026: Timnas Futsal Indonesia Gelar Dua Uji Coba Tertutup Lawan Tajikistan dan Jepang
-
Istana: RUU Penanggulangan Disinformasi dan Propaganda Asing Masih Sebatas Wacana
-
Wamenhaj Coreat Enam Calon Petugas Haji karena Tak Jujur Soal Riwayat Penyakit
-
Prabowo Koreksi Desain IKN: Tambah Embung dan Perkuat Antisipasi Karhutla
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya