Matamata.com - Pada Minggu (19/1/2020), aktor Tora Sudiro menggandeng lima anaknya saat menghadiri gala premier karya terbarunya, film Mangga Muda di XXI Plaza Senayan, Jakarta Pusat.
Tak hanya lima anak perempuannya, rupanya ia juga mengajak pacar dari anaknya yang mulai beranjak dewasa.
"Bawa anak komplit, istri syuting. Anak-anak komplit sama pacar-pacarnya malah," kata Tora Sudiro kepada wartawan.
Lelaki 46 tahun ini mengaku sering menghabiskan waktu bersama lima putrinya dan pasangannya. Tak hanya saat berpergian, mereka juga kompak menghabiskan waktu luang di rumah.
"Kalau lagi kosong memang suka ngajakin sih iya. Biasa sih makan di rumah. Kalau ngajak sama pacar-pacarnya mahal gue. Anak gue lima yang pacaran sudah tiga, berarti kan delapan orang gue bayarin makan," ujarnya terkekeh.
Keberadaan putri tercinta dan kekasih anaknya membuat Tora Sudiro bahagia. Lantaran, suasana akan menjadi lebih ramai.
"Ya lebih senang aja sih sebetulnya kalau ada mereka gitu, rame-ramean," pungkasnya.[Evi Ariska]
Berita Terkait
-
Dibintangi Enzy Storia dan Maxime Bouttier, Film 'Yakin Nikah' Miliki Fakta Menarik
-
Tora Sudiro dan Mieke Amalia Sambut Kebahagiaan Baru, Siap Jadi Kakek-Nenek Kekinian dengan Panggilan Unik untuk Cucu
-
Curhat Suka Nangis Kesepian, Desta ke Tora Sudiro: Lu Gak Tahu Gue Cerai?
-
Curhatan Desta Pilih Sibuk di Luar Rumah Usai Cerai dari Natasha Rizky: Gue Takut Sedih
-
Tora Sudiro Terharu Putrinya Lamaran: Anak Kriwil Bergigi Ompong Sudah Segede Ini!
Terpopuler
-
Jadi Pusat Protein Nasional, Gorontalo Utara Siap Mulai Hilirisasi Industri Ayam Terintegrasi
-
Cegah Gudang Ambles, Bulog Audit Ketat Kapasitas Gudang Sewa untuk Stok Beras Nasional
-
Dedi Mulyadi Beri Peringatan Keras: Proyek Asal-asalan di Jabar Tidak Akan Dilunasi!
-
Pecah Rekor! Stok Beras Melimpah 12,5 Juta Ton, Indonesia Mulai Ekspor Beras Premium Tahun Ini
-
Justin Hubner Cetak Gol Debut, Selamatkan Fortuna Sittard dari Kekalahan
Terkini
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya
-
Bukan Sekadar Viral, IMPACT Ajak Kreator Indonesia Bangun Warisan Bisnis Berkelanjutan
-
Gebrakan Baru Sinema Laga! Film 'TIMUR' Resmi Tayang Hari Ini: Debut Sutradara Iko Uwais yang Fenomenal dan Emosional