Matamata.com - Pada Minggu (19/1/2020), aktor Gading Marten merintis bisnis baru dengan membuka kedai kopi di kawasan Green Lake City, Tangerang. Dia merasa usaha itu ada berkat doa buah hatinya, Gempita Nora Marten.
"Mungkin ini (bisnis kedai kopi) doanya Gem buat papanya," kata Gading Marten.
Baca Juga:
Cie, Gading Marten Sudah Kenalkan Juria Hartmans Pada Gempi Lewat Telepon
Sebelumnya, si kecil sempat berharap bisa memiliki rumah yang ada kolam renang.
"Gempi kan dia pernah bilang 'Pah, rumah yang Andara kok nggak ada kolam renangnya, nggak kaya punya Aa (Rafathar Malik Ahmad)'," ujar Gading Marten.
"Yasudah ku bilang 'Ya udah Gempi tiap malam doa dong'. Jadi sekarang dia tiap malem doanya itu, jadi kalau rezeki orang tua itu adalah doa dari anak-anaknya," sambungnya lagi.
Baca Juga:
Foto Bareng Gading Marten, Roy Marten malah Dibilang Kayak Adiknya
Tak cuma itu, keputusan mantan suami Gisella Anastasia ini pilih bisnis kopi bukan tanpa alasan. Bintang Love For Sale ini ternyata sangat suka minum kopi.
"Di hari-hari tua itu kita perlu sumber-sumber lain, karena saya suka kopi, makanya saya bikin tempat kopi sendiri," tutur Gading Marten menandaskan.
Baca Juga:
Bakal Tinggal di Indonesia, Gading Marten Minta Juria Hartman Betah
Berita Terkait
-
Rayakan HUT Pernikahan ke-10, Raffi Ahmad Ingin Tambah Momongan
-
Gempita dan Rafathar Main Tenis Bareng, Rayyanza Nangis saat Ditinggal Pulang
-
Shick Shack Shock! Ekspresi Rafathar Lihat Raffi Ahmad Botak Bikin Ngakak
-
Innalillahi, Ariel NOAH dan Raffi Ahmad Nyaris Jadi Korban Jembatan Rubuh!
-
Rafathar Dikira Masuk Sekolah Kristen karena Ayat Alkitab, Biaya Pendidikannya Berapa Ya?
Terkini
-
Suara Hati Wong Cilik dalam Lagu-lagu Film Ambyar Mak Byar: Saat Cinta, Musik, dan Perjuangan Menjadi Satu
-
Kerugian Miliaran Rupiah Ditanggung Ahmad Dhani Cs Imbas Penundaan Konser Dewa 19
-
Dari Relationship hingga Life Skills: Insight Berharga dari Festival of Twenties
-
Muda dan Bergerak: Pameran Moda-Modif Dipersembahkan di Galeri Rumah DAS
-
Next Generation Visinema: Michael Rainheart dan Febri Darmayanti, Wajah Baru Perfilman Indonesia Lewat 'Hutang Nyawa'