Matamata.com - Penampilan finalis Indonesian Idol ,Tiara Anugrah tadi malam (24/2/2020) mendapat banyak pujian dari para juri dan juga Netizen.
Apalagi ketika cewek 18 tahun itu duet bareng Denny Caknan menyanyikan lagu "Kartonyono Medot Janji" yang tengah populer.
Tiara Anugrah membawakan lagu "Kartonyono Medot Janji" dengan begitu apik. Meski lagu tersebut bernuansa dangdut, namun Tiara mampu memberi warna yang berbeda dengan suara khasnya.
Baca Juga:
Puji Tiara Indonesian Idol, Ahmad Dhani Sebut Banyak Napi Cipinang Ngefans
Penampilan Tiara Anugrah membawakan lagu "Kartonyono Medot Janji" pun mendapat pujian dari juri Anang Hermansyah. Anang menilai, Tiara sangat layak masuk Grand Final.
"Lagu ini sangat populer, hampir seluruh karaoke nyanyi lagu ini. Dan kamu punya kesempatan jadi orang Jawa paling populer, saya sendiri pengen duet sama mas Denny," kata Anang Hermansyah.
"Nggak usah ngomong teknik, kamu sudah dipilih dan berhasil masuk final. Penampilan kamu nggak usadh dikkomentari lagi. Kamu anak muda yang mendunia, di YouTube, viewers kamu tinggi sekali," puji Anang Hermansyah.
Baca Juga:
Rebutan Posisi Juara, 3 Adu Gaya Lyodra dan Tiara Indonesian Idol
Fyi, Grand Final Indonesian Idol Senin (24/2/2020) berlangsung spektakuler. Dua finalis, Lyodra Ginting dan Tiara Anugrah memberikan penampilan terbaik di atas panggung. (Ferry Noviandi)
Berita Terkait
-
Audisi Indonesian Idol Season XIII Peserta Membludak, Maia Estianty: Di Musim Ini Banyak Cowok yang Bagus
-
Denny Caknan Pamer Wajah Cantik Cundamani, Dipuji Mirip Ibunya: Boneka Hidup Gemas Sekali
-
Suara Gilga Sahid saat Nyanyi Lagu Dewa 19 Dikritik: Ayo Latihan Vibra Kuda
-
Heboh! Anang Hermansyah Dituding Sudutkan Ghea Indrawari soal Pernikahan
-
Judika Dipeluk Dan Dibikin Salting Sama Peserta Indonesian Idol ini: Kira-kira Tidur Diluar Ga Ya?
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Suara Hati Wong Cilik dalam Lagu-lagu Film Ambyar Mak Byar: Saat Cinta, Musik, dan Perjuangan Menjadi Satu
-
Kerugian Miliaran Rupiah Ditanggung Ahmad Dhani Cs Imbas Penundaan Konser Dewa 19
-
Dari Relationship hingga Life Skills: Insight Berharga dari Festival of Twenties
-
Muda dan Bergerak: Pameran Moda-Modif Dipersembahkan di Galeri Rumah DAS
-
Next Generation Visinema: Michael Rainheart dan Febri Darmayanti, Wajah Baru Perfilman Indonesia Lewat 'Hutang Nyawa'