Matamata.com - Beberapa waktu lalu, Cinta Laura tampak sedang menyambangi Pulau Dewata.
Nggak sendirian, dalam beberapa foto yang dipostingnya, artis cantik blasteran Indonesia-Jerman ini tampak sedang menikmati liburan di Bali dengan sang ibunda tercinta.
Namun dalam salah satu foto yang diunggahnya, penampilan Cinta Laura lagi-lagi jadi sorotan netizen.
"Showing off my friend’s beautifully designed resort wear. The perfect look for an island getaway," tulis akun @claurakiehl, Selasa (10/3/2020).
Bukan kolam renang indah yang jadi sorotan, perut kekar Cinta Laura lagi-lagi mencuri perhatian netizen.
Benar saja, sambil berpose di pinggir pantai mengenakan sepasang baju berwarna cokelat muda, aktris kelahiran 1993 ini terlihat memamerkan perut kekar alias sixpack-nya.
Sontak, kolom komentar foto yang diunggah oleh Cinta Laura ini mendadak ramai mendapatkan beragam tanggapan dari netizen.
"Wow, Cinta Laura, you perut is batok-batok," tulis salah seorang netizen.
"Duh, badannya bikin iri," imbuh netizen lainnya.
"Pengen punya body kayak dia deh," imbuh netizen lain merasa iri ketika melihat perut kekar Cinta Laura. (Arendya Nariswari)
Berita Terkait
-
Cinta Laura Tampilkan Kebaya Merah di Cannes, Pukau Dunia Bak Bangsawan Nusantara
-
Cinta Laura, Dian Sastro hingga Arumi Bachsin Rayakan Hari Kartini dengan Berkebaya
-
Gunakan Bahasa Jawa di Film 'Panggonan Wingit 2 'Miss K', Ini Kata Cinta Laura
-
Langit Musik dan RCTI Gelar Indonesian Music Awards 2024, Ini Daftar Nominasinya
-
Cinta Laura dan Thariq Halilintar Cipika-cipiki saat Bertemu, Cara Menghargai Aaliyah Massaid Disorot
Terpopuler
-
Piala Asia 2026: Timnas Futsal Indonesia Gelar Dua Uji Coba Tertutup Lawan Tajikistan dan Jepang
-
Istana: RUU Penanggulangan Disinformasi dan Propaganda Asing Masih Sebatas Wacana
-
Wamenhaj Coreat Enam Calon Petugas Haji karena Tak Jujur Soal Riwayat Penyakit
-
Prabowo Koreksi Desain IKN: Tambah Embung dan Perkuat Antisipasi Karhutla
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya