Matamata.com - Penampilan baru Elly Sugigi kembali menuai decak kagum netizen jagat maya.
Jika sebelumnya, ia membuat heboh karena memutuskan memotong gigi depannya, kini Elly Sugigi makin memukau dengan kawat gigi.
"Udah bisa mingkem dikit bener nggak sih wkwkwk efek #dirumahaja...," kata Elly Sugigi dalam caption foto yang ia bagikan.
Ya, bagi Elly Sugigi penampilan adalah hal yang sangat penting. Apalagi, ia seorang publik figur yang kerap wara-wiri di layar kaca tanah air.
Biar kalian nggak tambah penasaran, yuk kita kepoin 3 deretan foto Elly Sugigi pakai kawat gigi yang semakin memikat.
Cekidot!
1. Awet muda
Berbalut pashmina pink, Elly Sugigi jadi terlihat 10 tahun lebih muda nih.
2. So sweet
Sandingkan foto dengan kekasih, tampilan Elly Sugigi nampak stylish dengan hijab motif.
3. Tambah trendi
Kenakan gamis panjang warna hijau tosca, Elly Sugigi juga terlihat makin memesona dengan senyum simpulnya.
Tag
Berita Terkait
-
Pasang Susuk Penglaris dan Tetap Salat, Elly Sugigi Akui Kesalahannya: Nggak Ada Pantangan Apa-apa
-
Artis Inisal P Disebut Terlibat Korupsi Rp4,4 T, Komen Elly Sugigi Disorot: KPK Segera OTW
-
Diungkap Elly Sugigi, Ternyata Ini Sebab Perseteruan Stevie Agnecya dan Icha Annisa Faradila
-
Elly Sugigi Bongkar Perseteruan Stevie Agnecya dan Icha Annisa Faradilla Sudah Terjadi Setahun Lalu karena Hal Ini, Sosok Diduga Jadi Pengirim Santet
-
Elly Sugigi Dituduh Santet Stevi Angnecya, Singgung Icha Annisa Faradila Sumpah Al-Quran
Terpopuler
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
-
Denmark Peringatkan AS: Upaya Rebut Greenland Bisa Jadi Lonceng Kematian NATO
-
Menteri PKP Targetkan Pembangunan Ratusan Rusun Subsidi Sepanjang 2026
-
Kemenhaj: Petugas Haji Wajib Berseragam dan Tidak Pakai Ihram saat Puncak Armuzna
-
Kumpulkan 1.200 Rektor, Presiden Prabowo Tekankan Pendidikan Tanpa Bebani Mahasiswa
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya