Matamata.com - Usai kurang lebih dua bulan lahiran, Shandy Aulia kini sudah aktif workout kembali.
Bedanya, kali ini ia mengajak sang buah hati untuk ikutan workout.
Sontak saja hal ini banyak membuat netizen yang melihatnya merasa ngeri-ngeri sedap. Banyak yang mengkhawatirkan jahitan perut Shandy Aulia usai operasi caesar.
Namun, tak sedikit pula yang salfok dengan perut ramping Shandy Aulia usai lahiran nih.
Biar nggak makin penasaran, yuk langsung saja simak 4 potret Shandy Aulia workout bareng dengan sang buah hati.
1. Plank
Ini gaya Shandy Aulia saat sedang plank dengan anaknya. Perut rampingnya bikin salfok nih.
2. Pastikan sudah fit
Shandy Aulia kembali melakukan workout usai 9 minggu istirahat pasca lahiran. Ia berpesan kepada semua orang untuk memastikan kondisi sudah fit dan pulih sepenuhnya.
3. Sambil gendong anak
Tak bisa jauh dari sang buah hati, Shandy Aulia rela menggendong anaknya saat workout nih.
4. Tayang di YouTube
Post pregnancy workout yang dilakukan Shandy Aulia ini juga tayang di YouTube lho. Bisa banget nih buat ditiru saat sedang di rumah.
Berita Terkait
-
Shandy Aulia Pamer Pakai Hijab di Dubai, Langit Gelap Langsung Diterjang Badai Besar!
-
Lebih Adem saat Gunakan Hijab, Doa Ayah Shandy Aulia agar Putrinya Mualaf Diduga Terkabul: Ikutin Babenya
-
Masyaallah! Shandy Aulia Mendadak Berhijab dan Diduga Resmi Mualaf: Doa Bapaknya Terkabul
-
Penampilan Shandy Aulia Sejak Menjand Makin Tak Terkendali, Pake Baju Belahan Dada Rendah, Area Sensitif Terekpose Jelas
-
Kini Menjanda, Muncul Video Shandy Aulia Acak-Acak Sayuran Sambil Tertawa, Kenapa Lagi?
Terpopuler
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
-
Denmark Peringatkan AS: Upaya Rebut Greenland Bisa Jadi Lonceng Kematian NATO
-
Menteri PKP Targetkan Pembangunan Ratusan Rusun Subsidi Sepanjang 2026
-
Kemenhaj: Petugas Haji Wajib Berseragam dan Tidak Pakai Ihram saat Puncak Armuzna
-
Kumpulkan 1.200 Rektor, Presiden Prabowo Tekankan Pendidikan Tanpa Bebani Mahasiswa
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya