Matamata.com - Selama pandemi virus Corona, Cinta Laura dan keluarganya memutuskan untuk tinggal di Bali.
Keputusan ini sengaja diambil karena banyaknya pasien terjangkit Covid-19 di Jakarta yang semakin meningkat.
Lewat jejaring media sosialnya, Cinta Laura sendiri sering mengunggah berbagai aktivitas serunya selama di pulau Dewata.
Parasnya yang ayu dan juga didukung pemandangan Bali yang indah membuat potret social distancing Cinta Laura bak sedang liburan. Makin penasaran kan?
Berikut telah MataMata.com rangkumkan, 5 keseruan Cinta Laura selama tinggal Bali.
Enjoy!
1. Pamer perut six pack
Berlatar pantai dengan jejeran perahu warna warni, OOTD Cinta Laura curi perhatian dengan hot pants dipadukan tank top.
2. Lagi berjemur
Santai sejenak sambil berjemur, Cinta Laura begitu memikat dengan jeans kodok dan crop top putih.
3. Stunning bingits
Duduk rilex di pinggiran kolam, seksinya Cinta Laura dengan balutan bikini merah.
4. Jajal TikTok
Pakai sport bra warna cerah, seru banget nih gaya Cinta Laura joget TikTok.
5. Duh, lirikan membius!
Mengambil view pantai, Cinta Laura nampak memesona dengan kemeja gelap dipadukan celana pendek motif kembang.
Berita Terkait
-
Cinta Laura Tampilkan Kebaya Merah di Cannes, Pukau Dunia Bak Bangsawan Nusantara
-
Cinta Laura, Dian Sastro hingga Arumi Bachsin Rayakan Hari Kartini dengan Berkebaya
-
Gunakan Bahasa Jawa di Film 'Panggonan Wingit 2 'Miss K', Ini Kata Cinta Laura
-
Langit Musik dan RCTI Gelar Indonesian Music Awards 2024, Ini Daftar Nominasinya
-
Cinta Laura dan Thariq Halilintar Cipika-cipiki saat Bertemu, Cara Menghargai Aaliyah Massaid Disorot
Terpopuler
-
Wow! Diva Ramaniya Hadirkan Lagu 'Tempat Berlabuh', Suaranya Mirip Raisa
-
Film 'Papa Zola The Movie', Kisahkan Pejuang Keluarga
-
Syarief Khan, Judika dan Daus Separo Ucapkan Selamat Atas Jabatan Baru, Kombes Pol Budi Prasetya
-
Momen Dasco Telepon Presiden Prabowo di Tengah Rapat Bencana Aceh, Pastikan Anggaran Tak Dipotong
-
OTT Perdana 2026: KPK Tetapkan Kepala KPP Madya Jakut dan 4 Orang Tersangka Suap
Terkini
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya
-
Bukan Sekadar Viral, IMPACT Ajak Kreator Indonesia Bangun Warisan Bisnis Berkelanjutan
-
Gebrakan Baru Sinema Laga! Film 'TIMUR' Resmi Tayang Hari Ini: Debut Sutradara Iko Uwais yang Fenomenal dan Emosional