Matamata.com - Usai putus dari Rayn Wijaya, Audi Marissa diketahui menjalin hubungan lagi dengan pria bernama Anthony Xie.
Cinta keduanya bermula dari sinetron yang sama yakni sinetron Boy. Ya, Audi Marissa memang dikenal salah satu seleb yang sering cinlok.
Namun, ia mengaku menjalin hubungan serius dengan Anthony meski beda agama. Bahkan, jalinan asmara keduanya telah memasuki tahun ketiga.
Saat disinggung soal menikah, Audi Marissa kabarnya juga siap membangun bahtera rumah tangga bersama aktor tampan itu. Duh, semesra apa sih?
Berikut MataMata.com rangkum, 5 potret mesra Audi Marissa dan Anthony Xie yang bikin baper.
Enjoy!
1. View yang epic
Traveling ke Korea, kemesraan Anthony Xie dan Audi Marissa udah ngalahin pemain drama Korea nih.
2. Liburan di Los Angeles
Sama-sama hobi jalan, ini keromantisan keduanya selama di Amerika Serikat.
3. Pose duck face
Humoris dan apa adanya menjadi salah satu kunci awetnya hubungan dua publik figur tersebut.
4. So sweet
Cie, bagi Audi Marissa tiap hari udah kayak Valentine's Day. Uhuk!
5. Bak prewedding
Kompak jalani pemotretan dengan fotografer handal, kapan nih keduanya prewedding beneran?
Berita Terkait
-
Gawat! Raya Kohandi Dijuluki Ratu Antagonis, Ini Dia Pengakuannya
-
Audi Marissa Kunjungi Lokasi Syuting Queen of Tears Hingga Lovely Runner: The Real Pencinta Drakor!
-
Esta Pramanita Jatuh Cinta dengan Kevin Kambey di Sinetron 'Di Antara Dua Cinta': Dikejar Sampai Kiamat
-
Berakting Keguguran di Sinetron 'Diantara Dua Cinta', Anggika Bolsterli: Sedih Kayak Beneran
-
Taiwan Diguncang Gempa Besar, Audi Marissa Khawatir dengan Nasib Keluarga Anthony Xie
Terpopuler
-
Piala Asia 2026: Timnas Futsal Indonesia Gelar Dua Uji Coba Tertutup Lawan Tajikistan dan Jepang
-
Istana: RUU Penanggulangan Disinformasi dan Propaganda Asing Masih Sebatas Wacana
-
Wamenhaj Coreat Enam Calon Petugas Haji karena Tak Jujur Soal Riwayat Penyakit
-
Prabowo Koreksi Desain IKN: Tambah Embung dan Perkuat Antisipasi Karhutla
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya