Matamata.com - Lewat media sosialnya, Maia Estianty nampak membagikan foto lawas dirinya dengan rambut warna warni.
Ya, mantan personel Duo Ratu itu bisa dibilang trendsetter yang sangat digandrungi di era 2000-an.
"2006, rambut masih maksimal, alias cat terus sampai pecah. Hahahaha. Dari tahun 2003, rambut warna warni teroosss. Belum jaman ombre, dulu udah berani ombre," ucap Maia Estianty dalam keterangan potret jadulnya.
Mengetahui itu, netizen justru membawa-bawa mantan rekan duetnya yakni Mulan Jameela yang kini menjadi istri Ahmad Dhani.
"Jaman kejayaan sama Muljam ya bun," ujar netizen @irelhayatuna.
"Zaman dimana Duo Ratu berada di puncak," imbuh akun @era8.6.
Selain itu, Maia Estianty juga kembali mengunggah potongan rambut warna warni yang lebih pendek.
"Rambut pendek #2008. Tetap berwarna warni seperti hidupnya," jelas Maia Estianty.
Tak berselang lama, kenangan lawas istri Irwan Mussry ini sukses mencuri perhatian publik.
"Awet muda bunda, cantik sampai sekarang," kata netizen @lyodralyodralyly.
"Bun awet muda, dari dulu sampai sekarang masih sama," komentar akun @harihijau.
Berita Terkait
-
Ahmad Dhani Disemprit Ketua Komisi XIII DPR saat Rapat UU Hak Cipta
-
Mulan Jameela: Pidato Presiden Prabowo Sangat Komprehensif, Bahas Rencana Hingga Akhir Periode
-
Ahmad Dhani Polisikan Seorang Perempuan karena Diduga Lakukan Perundungan terhadap Anaknya
-
Ahmad Dhani Dituding Idap Narcissistic Personality Disorder (NPD) oleh Warganet, Ini Reaksi Maia Estianty
-
Musisi Maia Estianty Doakan Pernikahan Al Ghazali dan Alyssa Daguise, Tak Diganggu Orang Ketiga
Terpopuler
-
Cegah Gudang Ambles, Bulog Audit Ketat Kapasitas Gudang Sewa untuk Stok Beras Nasional
-
Dedi Mulyadi Beri Peringatan Keras: Proyek Asal-asalan di Jabar Tidak Akan Dilunasi!
-
Pecah Rekor! Stok Beras Melimpah 12,5 Juta Ton, Indonesia Mulai Ekspor Beras Premium Tahun Ini
-
Justin Hubner Cetak Gol Debut, Selamatkan Fortuna Sittard dari Kekalahan
-
Wow! Diva Ramaniya Hadirkan Lagu 'Tempat Berlabuh', Suaranya Mirip Raisa
Terkini
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya
-
Bukan Sekadar Viral, IMPACT Ajak Kreator Indonesia Bangun Warisan Bisnis Berkelanjutan
-
Gebrakan Baru Sinema Laga! Film 'TIMUR' Resmi Tayang Hari Ini: Debut Sutradara Iko Uwais yang Fenomenal dan Emosional