Matamata.com - Baim Wong menunjukkan potret kemiripan putranya, Kiano Tiger Wong dengan ayahnya, Johnny Wong.
Cucu kakek ini tampak berpose serupa. Kiano dipangku kakeknya yang duduk di sofa.
Ekspresi Kiano dan kakeknya juga terlihat serupa yakni senyum tipis bergaya cool.
Baim Wong pun menilai kalau keduanya memang sangat mirip. Terlebih suami Paula Verhoeven ini juga mengungkap kebahagiaannya.
"Pemandangan terindah. Masyaallah Tabarakallah. Copy Paste !! Grandpa Johnny sama Kiano #kembar," tulis Baim Wong, Kamis (2/7/2020).
Postingan tersebut ternyata disetujui netizen termasuk rekan selebriti yang mengakui Baby Kiano sangat mirip kakeknya.
"OMG plek ketiplek," komentar Wulan Guritno.
"Ya ampuunn miriiippp," timpal Tantri Kotak.
"Same face," komentar @daleryusuf.
"Eh iya mirip ya Kiano Sama kakeknya," tambah @ambar_sharie.
Gimana menurut kamu guys? Baby Kiano mirip kakek Johnny Wong kan?
Berita Terkait
-
Hadirkan 8 Lagu, Wawan Woker Rambah Dunia Tarik Suara
-
Paula Verhoeven Rayakan Momen Ceria Bersama Anak-Anak, Penampilan Kiano dan Kenzo Jadi Perhatian
-
Kimberly Ryder Buka Suara Soal Isu Dekat dengan Baim Wong: Saya Nggak Cari Pasangan!
-
Ramai Tuduhan Perselingkuhan, Ucapan Lawas Marshanda Soal Baim Wong Kembali Jadi Sorotan
-
Ungkap Chat Mesra Paula Verhoeven dan Niko, Baim Wong Angkat Bicara: Saling Kangen hingga Akui Pernah Mimpi
Terpopuler
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
-
Denmark Peringatkan AS: Upaya Rebut Greenland Bisa Jadi Lonceng Kematian NATO
-
Menteri PKP Targetkan Pembangunan Ratusan Rusun Subsidi Sepanjang 2026
-
Kemenhaj: Petugas Haji Wajib Berseragam dan Tidak Pakai Ihram saat Puncak Armuzna
-
Kumpulkan 1.200 Rektor, Presiden Prabowo Tekankan Pendidikan Tanpa Bebani Mahasiswa
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya