Matamata.com - Vanessa Angel melahirkan anak pertamanya berjenis kelamin laki-laki di RSAB Harapan Kita. Ini tentu menjadi karunia tak terhingga untuk Vanessa dan suami, Bibi Ardiansyah.
Bayi yang diberi nama Gala Sky Andriansyah itu lahir pagi ini, Selasa (14/7/2020) pukul 5.51 dengan berat 3,3 kg. Baik Vanessa maupun Bibi sama-sama mengunggah momen istimewa tersebut di Instagram masing-masing.
"Halo onti dan om omku! kenalin namaku Gala Sky Andriansyah, aku lahir tadi pagi pukul 5.51 dengan berat 3,3 kg. Terima kasih papi @bibliss dan terima kasih dokter @dr.haekal," tulis Vanessa Angel.
Intip yuk momen Vanessa Angel melahirkan di bawah ini. Aura keibuan terpancar sempurna di wajah glowingnya.
1. Beri Semangat
Bibi Ardiansyah memposting Insta Story sebelum Vanessa melahirkan. Vanessa tampak berbaring di ranjang rumah sakit, kondisi sudah bukaan tiga.
"Semangat mami," tulis Bibi.
2. Berdoa
Bibi menuliskan Bismillah pada unggahan Vanessa Angel tengah siap memasuki ruang operasi. Vanessa menggunakan penutup kepala dan masker.
3. Tegang
Di sini dokter menanyakan kesiapan Vanessa Angel melahirkan. Meski deg-degan, aura keibuan Vanessa terpancar. Senyum cerah tersungging di wajah glowingnya.
4. Detik-Detik Melahirkan
Dokter Vanessa tampak mengunggah momen sesaat sebelum Vanessa melahirkan. Ketiganya berada di ruang operasi. Vanessa terlihat tersenyum di balik maskernya.
Belum diketahui pasti Vanessa melahirkan secara normal atau caesar.
5. Si Ganteng Lahir
"Welcome to the world Gala Sky Andriansyah," tulis Dr Haekal menyapa anak pertama Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah.
Selamat Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah untuk kelahiran anak pertamanya.
Berita Terkait
-
Mayang Lucyana Fitri Mengaku Ditolak Bertemu Gala Sky, Ini Balasan Menohok Fuji
-
Eko Patrio Beri Restu kepada Verrell Bramasta dan Fuji: Sudah Bukan Zamannya Main-main Lagi
-
Kokop Botol Equil di Restoran, Mayang Lucyana Auto Diceramahi Gegara Adab: Belajar Table Manner!
-
Renggang dengan Keluarga Haji Faisal, Ini Jawaban Marissya Icha saat Disinggung soal Rumah Hasil Donasi Gala Sky
-
Selain Stevie Agnecya, Vanessa Angel Turut jadi 'Tumbal' Icha Annisa? Serem Banget Semua Dibuat Mati Sama Dia
Terpopuler
-
Piala Asia 2026: Timnas Futsal Indonesia Gelar Dua Uji Coba Tertutup Lawan Tajikistan dan Jepang
-
Istana: RUU Penanggulangan Disinformasi dan Propaganda Asing Masih Sebatas Wacana
-
Wamenhaj Coreat Enam Calon Petugas Haji karena Tak Jujur Soal Riwayat Penyakit
-
Prabowo Koreksi Desain IKN: Tambah Embung dan Perkuat Antisipasi Karhutla
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya