Matamata.com - Film Guru Guru Gokil merupakan debut produser film dari Dian Sastrowardoyo.
Baru-baru ini, Guru Guru Gokil mengumumkan jika bakal tayang di Netflix.
Hal ini diketahui dari unggahan Instagram @base.id mengumumkan film Guru Guru Gokil jadi film Netflix Original.
Baca Juga:
Mandi di Sungai, 5 Momen Seru Dian Sastro dan Luna Maya Trekking di Bogor
Mengisahkan tentang perjuangan guru-guru di Indonesia, film yang satu ini cukup banyak ditunggu.
Matamata.com pun telah merangkumkan fakta film Guru Guru Gokil di bawah ini :
1. Dibintangi artis ternama
Baca Juga:
Pakai Hp, Dian Sastrowardoyo Foto Sendiri untuk Cover Majalah Bergengsi
Deretan artis ternama bermain dalam film yang satu ini beberapa di antaranya Gading Marten, Dian Sastrowardoyo, Ibnu Jamil, Faradina Mufti, Boris Bokir hingga Kevin Ardilova.
2. Debut Dian Sastrowardoyo jadi Produser
Film yang satu ini merupakan debut Dian Sastrowardoyo jadi Produser loh. Sebelumnya, Dian Sastrowardoyo sukses membintangi sejumlah film sebagai aktris.
Baca Juga:
Cerita Sidang Skripsi Terbuka Dian Sastro, Rocky Gerung Beberkan Hasilnya
3. Tunda tayang karena pandemi Corona
Film yang satu ini pun jadi salah satu yang tunda tayang karena pandemi Corona. Padahal poster hingga trailer tayang sejak awal tahun 2020 lalu. Sebelumnya, Guru Guru Gokil akan tayang di Bioskop pada April 2019.
4. Bakal tayang di Netflix
Film komedi yang satu ini bakal tayang di Netflix tepatnya 190 negara yang jadi member. Film ini juga akan dilengkapi dengan subtitle 17 bahasa termasuk Prancis, Spanyol, Korea dan Jepang.
5. Cerita menarik
Film ini memiliki cerita menarik yaitu tentang guru-guru hingga murid di daerah terpencil kota Jawa Barat. Dari mulai pemuda pendatang jadi guru, hingga karakteristik unik guru di sana yang bakal bikin ngakak.
Gimana nih menurutmu fakta film Guru Guru Gokil yang bakal tayang di Netflix?
Berita Terkait
-
BASE Entertainment Hadirkan Film Mothernet, Sebuah Kisah Emosional Keluarga Berlatar Masa Depan
-
Jalani Syuting Film 'Lintrik', Karina Icha Ingin Beradu Akting dengan Luna Maya dan Dian Sastrowardoyo
-
Biodata dan Agama Adiguna Sutowo, Mertua Dian Sastro
-
Intip Foto Haru Geng Cinta AADC di Momen Ulang Tahun Dian Sastrowardoyo
-
Terungkap! Dian Sastrowardoyo Ternyata Belajar Semua Agama Sebelum Mualaf, Begini Kisahnya
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Ashira Zamita, Ogah Nikah Muda Karena Menjadi Saksi Kengerian Pernikahan yang Dialami Sang Kakak
-
Oka Antara yang Ambisius dan Kisahnya Menghadapi Pilkada Penuh Ketegangan
-
Totalitas Febby Rastanty di Film Wanita Ahli Neraka: Dari Adegan Berat hingga Latihan Jadi Istri yang Baik
-
Boney M 50th Anniversary Tour Menghidupkan Kembali Kejayaan Era Disco di Jakarta
-
Lamaran Bhisma Mulia Ditolak Keluarga Calon Istri, Apa Alasan Sebenarnya?