Matamata.com - Selebgram dan pebisnis Denise Chariesta ramai jadi perbincangan publik karena sikapnya yang sombong dan sok kaya. Berawal dari video dirinya yang pamer nongkrong di mal mewah, sontak Denise langsung dibanjiri hujatan.
Ia pun jadi viral hingga bisnisnya disebut sering menipu pelanggannya. Namun rupanya Denise tak kapok dan terus membuat video-video kontroversial lainnya.
Video apa saja sih yang dibuat Denise hingga bikin netizen geram? Simak di bawah ini ya.
1. Suka nongkrong di mal mewah
Denise Chariesta viral gara-gara ia membuat video saat ia bersama teman-temannya nongkrong di mal mewah. Ia pun mengaku tak suka nongkrong di pinggir jalan.
"Hai guys, Selamat malam, gua mau ngasih tau nih kalo kita tu orang kaya nongkrongnya di mal, malnya mal mewah, kalau kalian dimana? Di pinggiran ya? Haduh, kalo di pinggiran ga bisa temenan sama kita, maap yah daah” ucap Denise.
2. Menghina pengguna Android
Tak hanya itu, Denise juga menyombongkan bahwa ia pengguna ponsel yang dikenal mahal. Tak segan-segan ia menghina para pengguna Android.
Berita Terkait
-
Dikira Kristen, Agama Denise Chariesta Terungkap di Surat Laporan Polisi
-
Denise Chariesta Diperiksa Penyidik Polda Sumut?
-
Ayu Dewi Digunjing, Denise Chariesta Justru Banjir Pujian saat Bagi-bagi THR: Hati Mulia
-
Denise Chariesta Mendadak Banjir Pujian gegara Aksinya Berburu Takjil: Kita Sikat Semua Sampai yang Lain Gak Kebagian
-
Marah-marah gegara Ketek Basah, Denise Chariesta Kasih Surat Terbuka ke Produsen Antiperspiran
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Suara.com Luncurkan Suara Hijau dan Green Media Network di Hari Ulang Tahun ke-11
-
Daftar 5 Aplikasi Exchange Terdaftar di BAPPEBTI
-
Slamet Rahardjo dan Yatti Surachman: Dua Aktor Senior yang Membawa Kehangatan di Balik Layar Rahasia Rasa
-
Rahasia Rasa Ajak Penonton Menemukan Cinta dan Diri Melalui Kuliner yang Penuh Kejutan, Sudah Tayang di Bioskop!
-
Jerome Kurnia dan Nadya Arina Diminta Mengungkap Misteri Buku Resep Legendaris