Matamata.com - Amanda Manopo makin populer berkat sinetron Ikatan Cinta yang ia bintangi. Tayang setiap hari, Amanda Manopo harus kejar tayang.
Tentunya bayaran Amanda untuk sekali episode sinetron yang jadi favorit masyarakat itu tak sedikit. Berkat hasil kerja kerasnya, perempuan 21 tahun itu bisa membeli barang-barang mahal.
Salah satunya adalah parfum dengan merek terkenal. 5 koleksi parfum milik Amanda Manopo ini harganya fantastis banget!
1. Myrrh & Tonka Cologne Intense
Amanda Manopo belum lama ini memamerkan koleksi parfumnya. Salah satu koleksi parfum gadis yang akrab disapa Manda itu adalah Myrrh & Tonka Cologne Intense merek Jo Malone yang harganya hampir menyentuh Rp3 juta.
"Lovely #amandamanopo has @jomalonelondon "Myrrh & Tonka Cologne Intense" from jomalone.com 2.816.043 IDR / $ 195," tulis admin akun @fashionamandamanopo.
2. Dans La Peau
Salah satu koleksi parfum Manda yang menarik perhatian adalah parfum Dans La Peau dari Louis Vuitton. Harga parfum tersebut hampir mencapai Rp4 juta.
"Lovely #amandamanopo has @louisvuitton "Dans La Peau" from us.louisvuitton.com 3.816.967 IDR / $ 265," tulis admin akun @fashionamandamanopo.
3. California Dream
Masih dari Louis Vuitton, Manda juga punya varian lain yakni California Dream. Parfum dengan botol cantik gradasi pink biru itu dibandrol dengan harga hampir Rp4 juta.
"Lovely #amandamanopo has @louisvuitton "California Dream" from us.louisvuitton.com 3.816.967 IDR / $ 265," tulis admin akun @fashionamandamanopo.
4. Les Sables Roses
Parfum berbotol warna hitam itu juga dikeluarkan oleh Louis Vuitton. Varian Les Sables Roses tersebut harganya fantastis banget yakni Rp5,1 juta.
"Lovely #amandamanopo has @louisvuitton "Les Sables Roses" from us.louisvuitton.com 5.185.314 IDR / $ 360," tulis admin akun @fashionamandamanopo.
5. The Gold Coast
Parfum berbentuk dengan botol bintang yang yang dikeluarkan oleh Bloomingdale's ini harganya yang termahal dari koleksi parfum milik lawan main Arya Saloka di sinetron Ikatan Cinta itu. Harganya hampir menyentuh Rp6 juta.
"Lovely #amandamanopo has @bondno9ny "The Gold Coast" from bloomingdales.com 5.917.714 IDR / $ 410," tulis admin akun @fashionamandamanopo.
Berita Terkait
-
Bintangi Film 'Dusun Mayit', Amanda Manopo Punya Pengalaman Perdana Naik Gunung Arjuna
-
Haico Van der Veken Raih 2 Nominasi di Ajang Indonesian Drama Series Awards (IDSA) 2025
-
Amanda Manopo Tegaskan Tak Terkait Gugatan Cerai Arya Saloka: Jangan Sangkutpautkan Nama Saya
-
Amanda Manopo Mengaku Stres dan Tertekan di Film 'Kupu Kupu Kertas', Begini Kisahnya
-
Nagita Slavina Punya Jaket Super Mewah, Harganya Bikin Netizen Nangis Ingat Perjuangan Beli Mobil
Terpopuler
-
Adly Fairuz Dilaporkan Pidana ke Polres Jaktim dan Besok Hadapi Sidang Perdata di PN Jaksel
-
Menlu RI: Evakuasi WNI di Iran Belum Diputuskan, Situasi Terus Dipantau
-
Sebut Pilkada Langsung Berbiaya Mahal, Yusril Usul Kepala Daerah Dipilih DPRD?
-
John Herdman Dorong Rizky Ridho Segera 'Naik Level' ke Luar Negeri
-
Menhaj Tegaskan Petugas Haji Dilarang 'Layani Atasan', Fokus Mutlak pada Jemaah
Terkini
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya
-
Bukan Sekadar Viral, IMPACT Ajak Kreator Indonesia Bangun Warisan Bisnis Berkelanjutan