Matamata.com - Rachel Vennya dikaruniai dua orang anak dari pernikahannya dengan Niko Al Hakim. Meski sudah berpisah, tapi mereka tetap kompak dalam hal merawat anak.
Rachel Vennya belum lama ini mengajak putrinya, Aurorae Chava Al Hakim untuk menjalani pemotretan. Ibu dan anak itu terlihat begitu menikmati sesi pemotretan tersebut.
Penasaran dengan hasil pemotretan Rachel Vennya dan sang putri? Intip di bawah ini yuk!
1. Bak kakak adik
Punya anak di usia muda, Rachel dan putrinya, Chava malah terlihat seperti kakak adik. Terlebih saat perempuan 25 tahun itu pakai poni seperti Chava.
"Hihi kembaran pake poni, serasa adik kaka (???)" tulis Rachel.
2. Tak sabar ke salon bareng
Meski masih bocah, tapi Chava terlihat sangat enjoy dalam pemotretan tersebut. Ia bahkan tak risih rambutnya dipakaikan rol rambut.
"Gak sabar nyalon bareng sama princess satu ini," tulis Rachel.
3. Chava suka difoto
Tampak enjoy, diungkap Rachel, ternyata Chava sangat menyukai photoshoot. Bahkan Chava terlihat pandai bergaya di depan kamera.
"Ternyata anak ini suka sekali photoshoot," lanjutnya.
4. Seperti boneka
Putri Rachel Vennya memang sering membuat netizen gemas. Punya mata besar dan pipi chubby, Chava sering disebut mirip dengan boneka.
"Chavaaaaa, gemes banget kayak boneka hidup," tulis netizen.
Tag
Berita Terkait
-
Bahas soal Rujuk, Niko Al Hakim Janji ke Rachel Vennya Tak Akan Selingkuh
-
Berakting Perdana di Film Horor 'Hutang Nyawa', Rachel Vennya Punya Pengalaman Khusus
-
Rachel Vennya Insecure Punya Dada Besar sampai Operasi, Auto Disindir Netizen: tapi Dipamerin
-
Nyesek! Rachel Vennya Ungkap Dampak tak Punya Ayah Sejak Kecil: Gak Akan Nikah Muda
-
Rachel Vennya Jauh-jauh ke Jepang Beli Tas Sekolah Xabiru yang Mau Masuk SD, Harganya?
Terpopuler
-
Piala Asia 2026: Timnas Futsal Indonesia Gelar Dua Uji Coba Tertutup Lawan Tajikistan dan Jepang
-
Istana: RUU Penanggulangan Disinformasi dan Propaganda Asing Masih Sebatas Wacana
-
Wamenhaj Coreat Enam Calon Petugas Haji karena Tak Jujur Soal Riwayat Penyakit
-
Prabowo Koreksi Desain IKN: Tambah Embung dan Perkuat Antisipasi Karhutla
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya