Matamata.com - Istri Raffi Ahmad, Nagita Slavina memang sudah kaya sejak lahir. Setelah menikah dengan Raffi, rezeki ibu satu anak itu semakin mengalir.
Pasangan tersebut punya bisnis di bidang entertainment. Tak cuma itu, Raffi dan Nagita juga aktif sebagai youtuber dan presenter.
Punya penghasilan fantastis, tentu mudah bagi Nagita untuk membeli barang-barang mewah. Tak jarang dalam sebuah kesempatan, wanita 33 tahun itu keciduk memakai barang serba branded.
Seperti yang terlihat dalam postingan akun Instagram @fashion_nagitaslavina. Tampak Nagita mengenakan jaket bomber seharga Rp24 juta.
Ia juga memakai legging harga Rp1 juta dipadu tas Hermes harga Rp1.465.100.000. Ia juga mengenakan sepatu warna hijau yang dibandrol Rp8.400.000 dan masker warna senada Rp457.000.
Jika ditotal, harga outfit tersebut mencapai hampir Rp1,5 miliar. Netizen langsung syok melihat total harga tersebut.
"Astaghfirullah mama gigi," tulis netizen. "Dapet rumah dua tingkat mama gigi," sahut yang lain.
"Allahuakbar itu hermes angka nya kelebihan kayanya dah," timpal netizen. "Ya ampun sama apart yg aku pengen aja msh mahalan outfitnya mama gigi," tulis yang lain.
Berita Terkait
-
Ngeri! Akibat Cuaca Buruk, Helikopter Raffi Ahmad Nyaris Jatuh di Bali
-
Peduli Bencana Alam di Sumatera, Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Kirim Bantuan Rp15 Miliar
-
Beri Hadiah Ratusan Juta, Raffi Ahmad dan Nagita Gandeng Legenda Sepak Bola Italia di 'Padel Wars'
-
Raffi Ahmad dan Thariq Halilintar Juara Umum Padel 'TOSI 2025': Berkat Doa Istri
-
Amy Qanita Dukung Penuh Raffi Ahmad dan Menantunya Berkarier di Politik
Terpopuler
-
Para Pemenang DA 7, Tasya hingga April Siap Isi Program Ramadan Indosiar
-
Resmi Gabung Persija, Shayne Pattynama Jadi Pemain 'Multifungsi' Macan Kemayoran
-
Kemitraan Strategis dan Diplomasi Gaza: Saat Macron Jamu Prabowo di Istana lyse
-
Semangat Tanpa Batas: Di Usia 61 Tahun, Tatok Hardiyanto Kembali Sumbang Medali untuk Indonesia
-
Wamentrans Dorong Produk Transmigrasi Mesuji Tembus Pasar Global dan Ritel Modern
Terkini
-
6 Cara Biar Urusan Pengajuan Pinjaman Cepat Beres, Siapkan Ini Sebelum Chat CS!
-
Ultraverse Festival 2026: Konser "Connected Music" Jakarta-Surabaya-Bali Berkat XL Ultra 5G+
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru