Matamata.com - Rey Bong merupakan artis muda yang naik daun gara-gara main di Si Doel The Movie dan sinetron Dari Jendela SMP. Rey Bong pun sudah terjun di dunia hiburan sejak dirinya masih kecil.
Ia pun tampil dengan gaya rambut berbeda dan mencuri perhatian. Tampilannya pun berubah dari tahun ke tahun.
Penasaran nggak nih sama potret transformasi Rey Bong? Simak selengkapnya rangkuman Matamata.com di bawah ini:
Baca Juga:
Pernah Jadi Musuh Bebuyutan Kiesha Alvaro, Rey Bong: Petantang Petenteng!
1. Gondrong
Sejak cilik, Rey Bong terlihat manis dengan rambit gondrong. Tampak rambut lurus sampai pundak membuat penampilannya makin gemesin.
Ia pun kelihatan punya kulit terang sejak masih kecil. Melihat hal tersebut, rambut Rey Bong kelihatan gondrong nan lebat.
Baca Juga:
5 Potret Kompak Rey Bong dan Aqeela Callista: Kayak Kakak Adik!
2. Lebih pendek
Makin banyak main di sinetron, pemeran Joko ini terlihat memilih gaya rambut lebih pendek. Banyak yang memuji Rey Bong.
Ia terlihat lebih dewasa dengan penampilannya ini. Kece nggak kalau menurutmu?
Baca Juga:
Profil Rey Bong, Aktor Muda Sukses Bintangi Sinetron dan Film Layar Lebar
3. Kriwil
Kalau yang satu ini potret gaya rambut kriwil ala oppa Korea. Ia pun terlihat stylish dengan gaya apapun.
Itu tadi tiga transformasi gaya rambut Rey Bong. Mana favoritmu?
Baca Juga:
7 Nama Asli Artis Sinetron, Rey Bong Beda Banget nih!
Berita Terkait
-
Wow! Rey Bong dan Ratu Rafa Cinlok di Sinetron 'Saleha', Begini Kisahnya
-
Profil Rey Bong, Aktor Ganteng Pemeran Buya Hamka Muda di Film
-
9 Momen Ultah Rey Bong ke-17, Happy Sweet Seventeen!
-
5 Fakta Jin & Jun The Movie, Dibintangi Dwi Sasono dan Rey Bong
-
Rey Bong Sebut Sandrinna Michelle Tak Masuk Kriteria: Bukan Enggak Suka
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Muda dan Bergerak: Pameran Moda-Modif Dipersembahkan di Galeri Rumah DAS
-
Next Generation Visinema: Michael Rainheart dan Febri Darmayanti, Wajah Baru Perfilman Indonesia Lewat 'Hutang Nyawa'
-
Cine-Concert Samsara: Sebuah Simfoni Cahaya dan Suara
-
Kenali Ciri-ciri Pasangan Red Flag Seperti Arya yang Diperankan Ibrahim Risyad, Jangan Sampai Terjebak dan Menyesal!
-
Identitas Sinema Asia Terjawab di JAFF 2024: Yohanna Sabet 5 Piala, Happyend Bawa Pulang Golden Hanoman