Matamata.com - Menyusul kesuksesan Peri Cintaku, Ziva Magnolya merilis single terbarunya yang bertajuk Pilihan Yang Terbaik pada Kamis 28 Juli 2022.
Penyanyi yang pernah berduet dengan Rizky Fabian ini merupakan alumni Indonesian Idol Season 10 bersama Lyodra Ginting dan Tiara Andini.
Diproduseri oleh Bramana dan ditulis oleh Seto Bramana, lagu tersebut masuk dalam album Magnolya.
Lirik Lagu "Pilihan Yang Terbaik"- Ziva Magnolya
Untuk apa terus memaksa?
Bertahan hanya terluka
Rasa kita tak lagi sama
Tak lagi saling cinta
Memang kita telah lama
Namun apalah artinya?
Cinta tapi tersiksa
Takkan nyaman jalannya
Jangan dipaksa
Bila semua telah berbeda
Untuk apa pertahankan
Jika kita tak sejalan
Jangan salahkan
untuk semua kenangan
Perpisahan ini
Pilihan yang terbaik
Buat apa masih bertahan?
Jika terus terluka
Nyatanya hati telah beda
Biarkan ku pergi ‘tuk bahagia
Jangan dipaksa
Bila semua telah berbeda
Untuk apa pertahankan
Jika kita tak sejalan
Jangan salahkan
untuk semua kenangan
Perpisahan ini
Pilihan yang terbaik
Pilihan yang terbaik
Berita Terkait
-
Tak Gentar Hadapi Fans Garuda, John Herdman: Tekanan adalah Anugerah, Bukan Kutukan
-
Spesifikasi Kapal Induk Giuseppe Garibaldi yang Akan Diakuisisi TNI AL dari Italia
-
Bella Graceva dan Zikri Daulay Bintangi Film 'Pohon Waru', Kisahkan Iblis Perenggut Jiwa yang Malang
-
Puan Maharani Tegaskan APBN 2026 Bukan Sekadar Angka: Fokus Lapangan Kerja dan Daya Beli
-
Lebih Pilih Garuda daripada Jamaika, John Herdman: Indonesia Punya Visi dan Suporter Luar Biasa!
Terpopuler
-
Puan Maharani Tegaskan APBN 2026 Bukan Sekadar Angka: Fokus Lapangan Kerja dan Daya Beli
-
Tak Gentar Hadapi Fans Garuda, John Herdman: Tekanan adalah Anugerah, Bukan Kutukan
-
Lebih Pilih Garuda daripada Jamaika, John Herdman: Indonesia Punya Visi dan Suporter Luar Biasa!
-
Spesifikasi Kapal Induk Giuseppe Garibaldi yang Akan Diakuisisi TNI AL dari Italia
-
Menhan Sjafrie Kunjungi Pakistan, Bahas Kerja Sama Pendidikan Militer dan Forum JDCC
Terkini
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya
-
Bukan Sekadar Viral, IMPACT Ajak Kreator Indonesia Bangun Warisan Bisnis Berkelanjutan