Matamata.com - Sejumlah artis Indonesia terbang ke Amerika Serikat untuk ajang mode bergengsi, New York Fashion Week. Salah satunya Luna Maya yang sempat bertemu Dahyun TWICE dan mengambil foto bersama.
Luna Maya diundang untuk menghadiri acara fashion oleh brand mewah Michael Kors. Model sekaligus aktris kelahiran 1983 itu pun membagikan deretan potretnya dari acara tersebut.
Salah satu foto yang diposting Luna Maya sukses menarik perhatian warganet, khususnya penggemar K-Pop. Luna berpose dengan Dahyun, salah satu anggota TWICE.
Baca Juga:
Sukses Bikin Iri Netizen, Luna Maya Pamer Foto Selfie Bareng Dahyun TWICE di New York Fashion Week
Baik Luna Maya maupun Dahyun memancarkan kecantikan Asia dengan cara yang berbeda. Namun warganet salah fokus pada perbedaan tinggi mereka. Keduanya sama-sama memakai high heels.
Sebagai model, Luna Maya memiliki tinggi di atas rata-rata wanita Indonesia, yakni 172 sentimeter. Warganet tak menyangka Dahyun terlihat mungil di samping bintang film Mendarat Darurat tersebut.
Baca Juga:
Jam Mewah Luna Maya Mendadak Jadi Omongan: Kayak Mainan Anak tapi Harganya Gak Main-Main
"Itu Dahyun yang pendek apa mbak Bulan (Luna Maya) yang ketinggian ya," komentar akun @bobaboboho.
"Girl grup K-Pop bukannya tinggi-tinggi ya, tapi Luna Maya kenapa lebih tinggi?" ujar akun @irarakmal penasaran.
"Cantiknya mbak Luna nggak kebanting sama Dahyun," puji akun @nadifa_syantik.
Baca Juga:
Luna Maya dan Caren Delano Asyik Ngerumpi, Netizen Curiga Lagi Ngomongin Syahrini
Dari profil resmi sang idol, Dahyun diketahui memiliki tinggi 161 sentimeter. Sepertinya memang Luna Maya yang terlalu tinggi.
Berita Terkait
-
Darius Sinathrya Menyesal Tak Menyayangi Luna Maya: Harusnya Berpikir Bijak, Sehingga Tidak Perlu Ada Anak Setan
-
Menjadi Juri IMA Awards 2024, Vino G Bastian Merasa Terhormat: 5 Nominasi Aja Bangga, Apalagi 10
-
Luna Maya dan Maxime Bouttier Ternyata Dicomblangi Ibu-ibu 2 Anak, Siapa?
-
Terungkap! Nagita Slavina Ternyata Comblangi Luna Maya dan Maxime Bouttier
-
Luna Maya Sampai Nangis, Maxime Bouttier Sempat Menjauh Karena Tak Mau Diatur: Dia Nggak Sreg Sama Gue
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Muda dan Bergerak: Pameran Moda-Modif Dipersembahkan di Galeri Rumah DAS
-
Next Generation Visinema: Michael Rainheart dan Febri Darmayanti, Wajah Baru Perfilman Indonesia Lewat 'Hutang Nyawa'
-
Cine-Concert Samsara: Sebuah Simfoni Cahaya dan Suara
-
Kenali Ciri-ciri Pasangan Red Flag Seperti Arya yang Diperankan Ibrahim Risyad, Jangan Sampai Terjebak dan Menyesal!
-
Identitas Sinema Asia Terjawab di JAFF 2024: Yohanna Sabet 5 Piala, Happyend Bawa Pulang Golden Hanoman