Matamata.com - Dikta Wicaksono memulai debut karier sebagai penyanyi solo lewat album baru bertajuk Sendiri yang dirilis pada Jumat (14/10/2022).
Di antara 6 lagu yang ada di album barunya, salah satu lagu yang dilantunkan Dikta Wicakwono berjudul 'Tunggu Aku'.
Berikut adalah lirik lagunya.
Baca Juga:
Lirik Lagu Snow On The Beach - Taylor Swift ft. Lana del Rey
TUNGGU AKU
Kau bilang dulu kau cinta
Kau bilang dulu jalanin aja
Kau bilang kau yakin bisa
Tapi kini kau sudah berbeda
Sekarang kau tinggalkanku
Banyak sekali oh alasanmu
Ku tau yang kau mau
Kan kuberikan asalkan kau berjanji
Kan kembali padaku
Baca Juga:
Lirik Lagu Karma - Taylor Swift
Tunggu aku di sana
Jangan ke mana-mana
Tunggu aku di sana
Kupastikan ku kan datang
Bawa uang sugudang
Kubilang apa adanya
Kubilang ku tak punya apa-apa
Sekarang kau tuntut aku
Kan kuberikan semua yang kau mau
Akan kembali padaku
Tunggu aku di sana
Jangan ke mana-mana
Tunggu aku di sana
Kupastikan ku kan datang
Bawa uang segudang
Baca Juga:
Lirik Lagu Anti Hero - Taylor Swift
Bila itu syaratnya
Kan kuberi semua
Kupastikan ku kan datang
Kupastikan ku kan datang
Bawa uang segudang
Tunggu aku di sana
Jangan ke mana-mana
Tunggu aku di sana
Kupastikan ku kan datang
Bawa uang segudang.
Baca Juga:
Lirik Lagu Sweet Nothing - Taylor Swift
Berita Terkait
-
WOW, Tiket Konser Sheila On 7 Ludes Dalam Hitungan Menit !
-
Viral! Salah Lirik Lagu 'Ramadhan Tiba', Ini Respons Iis Dahlia
-
Lirik Lagu Unwritten - Natasha Bedingfield, Viral Di TikTok
-
Lirik Lagu Maimunah - Andre Taulany, Pembuktian Jiwa Musisi eks Vokalis Stinky Tak Pernah Pudar
-
Lirik Lagu Angin - Lesti Kejora, Single Kolaborasi Bareng Rizky Billar
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Fakta Terkuak! Ternyata Gilga Sahid Sempat Tidak Direstui Keluarga Happy Asmara!
-
Suara Hati Wong Cilik dalam Lagu-lagu Film Ambyar Mak Byar: Saat Cinta, Musik, dan Perjuangan Menjadi Satu
-
Kerugian Miliaran Rupiah Ditanggung Ahmad Dhani Cs Imbas Penundaan Konser Dewa 19
-
Dari Relationship hingga Life Skills: Insight Berharga dari Festival of Twenties
-
Muda dan Bergerak: Pameran Moda-Modif Dipersembahkan di Galeri Rumah DAS