Matamata.com - Bagi penggemar sinetron tahun 90an hingga 2000an awal tentunya nggak asing dengan sosok Primus Yustisio dan Jihan Fahira.
Primus Yustisio menikah dengan Jihan Fahira pada 17 September 2004.
Dari pernikahannya, 14 tahun yang lalu tersebut Primus dan Jihan sudah dikaruniai empat orang anak.
Baca Juga:
Sakit Kanker, Penampilan Terbaru Kim Woo Bin Curi Perhatian
Anak pertama mereka beri nama Lana Devina Yustisio, kemudian Sami Muhammad Abduh Yustisio, Tara Azkia Alona, dan yang terakhir adalah Aisyil Maryam Yustisio.
Akhir-akhir ini, wajah keduanya jarang terlihat di layar kaca.
Bahkan Jihan Fahira diketahui baru saja membuat akun Instagram pada awal Agustus 2018.
Baca Juga:
Deddy Corbuzier Komentari Postingan KPI soal Sanksi Hitam Putih
Terlepas dari akun Instagram Jihan Fahira yang baru, begini kehangatan keluarga Primus Yustisio dan Jihan Fahira.
1. Bersama anak pertama mereka yang makin cantik saat mengenakan jilbab.
2. Kedekatan Primus Yustisio dan sang anak yang bikin iri Jihan Fahira.
Baca Juga:
5 Foto Amyra, Putri Kedua Sandiaga Uno yang Kuliah di Luar Negeri
3. Gaya lucu Jihan Fahira dan anak perempuan kecilnya.
Semoga bahagia terus ya Primus dan Jihan.
Baca Juga:
Prestasi Putra Prabowo Subianto Jauh dari Hingar Bingar Politik
Berita Terkait
-
Beredar Video Jordi Onsu Bilang Jijik, Benarkah Ditujukan ke Betrand Peto? Simak Faktanya!
-
Diduga Alami Depresi, Sandra Dewi Tiba-tiba Lakukan Hal yang Dianggap Kurang Elok dan Tak Pantas
-
Baca Buku Karya Penulis Israel, Zara Diperingatkan Netizen: Bikin Sesat, Kudu Kuat Iman!
-
Lily Anak Adopsi Raffi Ahmad dan Nagita Punya Akun Penggemar di Instagram, Segini Jumlah Followernya
-
Kasus Pelecehan Seksual Dijadikan Bahan Candaan, Ivan Gunawan Minta Maaf: Ini Kesalahan Besar
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya
-
Tawarkan Uang Rp300 Juta ke Agus Salim, Denny Sumargo Minta Jangan Kasih Tahu Farhat Abbas