Matamata.com - Musisi dan penyanyi Indonesia semakin menunjukkan prestasinya dari hari ke hari. Baru saja, penyanyi pendatang baru, Marion Jola berhasil menyabet penghargaan di MAMA 2018.
Selain tampil memukau di MAMA 2018, Marion Jola juga berhasil mendapatkan Best Asian Artist Awards. Sebuah penghargaan yang tak percaya akan ia dapatkan.
Marion Jola mengungkapkan kebahagiaannya tersebut. Apalagi ia adalah penggemar MAMA sejak 2013 lalu dan tak menyangka jika dirinya akan mendapatkan penghargaan dari ajang penghargaan musik tahunan di Korea Selatan itu.
Baca Juga:
Makin Kompak, Ini 5 Potret Kedekatan Gempi dan Pengasuh Barunya
Tak hanya Marion Jola, sebelumnya juga ada lima penyanyi Indonesia yang berhasil menyabet penghargaan dari MAMA. Berikut ini sosoknya;
1. Agnez Mo
Sudah tak usah diragukan lagi prestasi penyanyi asal Indonesia yang sudah go international ini. Agnez Mo menerima penghargaan dari MAMA sebanyak dua kali.
Baca Juga:
Ala Bohemian, Intip 5 Potret Liburan Ratu Felisha di Maroko
Pertama kali Agnez Mo menerima penghargaan dari MAMA pada tahun 2012 untuk Best Asian Artist dan terulang lagi di tahun 2017 pada kategori yang sama.
Pada tahun 2016, Isyana Sarasvati tercatat menerima penghargaan dari MAMA sebagai Best Asian Artist. Setahun kemudian, Isyana Sarasvati bersama Raisa Andriana mendapatkan penghargaan Best Composer of The Year kategori profesional.
Baca Juga:
5 Fakta Pernikahan Crazy Rich Indian, Isha Ambani & Anand Piramal
3. Raisa Andriana
Sudah disebutkan sebelumnya jika Raisa Andriana bersama Isyana Sarasvati menerima penghargaan dari MAMA 2017. Nah, tiga tahun sebelumnya, tepatnya pada 2014, Raisa Andriana juga menerima penghargaan dari MAMA.
Raisa Andriana menyabet penghargaan Asian Artist of The Year From Indonesia pada 2014.
Baca Juga:
Jadi Saksi Persidangan Richard Muljadi, Ini Pengakuan Mike Lewis
4. RAN
Tahun 2015 menjadi tahun yang membahagiakan bagi RAN. Pasalnya, grup musik yang terdiri dari Rayi, Asta, dan Nino ini berhasil menyabet Asian Artist of The Year From Indonesia dari MAMA 2015.
5. SM*SH
Setahun setelah Agnez Mo mendapatkan penghargaan dari MAMA, kini giliran boyband SM*SH mendapatkan penghargaan. SM*SH menang Best Asian Artist from Indonesia pada MAMA 2013.
Berita Terkait
-
Wow! Raisa Bakal Duet dengan Raja Dangdut Rhoma Irama: Lihat Kejutannya Seperti Apa?
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Digelar Dua Hari, SOORA Music FESTIVAL 2024 Sukses Hibur 26 Ribu Penonton
-
Kemeriahan Hari Pertama SOORA Music Festival 2024, Dimeriahkan Juicy Luicy, Mahalini, hingga Agnez Mo
-
Rayakan Ulang Tahun ke-24 di Rumah Sakit, Marion Jola: Kali Ini Memang Beda!
Tag
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Hari Pertama Tayang, Film Danyang Mahar Tukar Nyawa Hadiri Lebih Dari 800 Show Bioskop dengan Promo Spesial
-
Rizky Febian dan Mahalini Ramaikan Konser Lifetime Tribute To Chrisye
-
Konser Mozart dari Madras, AR Rahman Pindah Lokasi dari Candi Prambanan ke Jakarta
-
Lewat Event Wonderlab, Genexyz Membuka Portal di Jakarta ke Dunia Baru
-
Jadi Bridesmaid di Pernikahan Beby Tsabina, Penampilan Syifa Hadju Paling Bersinar