Matamata.com - Ada yang menarik tatkala penyanyi Lucinta Luna dikabarkan telah melangsungkan pernikahan dengan Bigham, pria asal Filipina beberapa hari yang lalu. Pasalnya, seorang pengusaha muda bernama Valentina Meiliyana kedapatan memberikan hadiah mahal untuk pernikahan Lucinta Luna yang senilai ratusan juta.
Terang saja publik semakin penasaran siapa sih sosok Valentina Meiliyana. Dilansir dari akun Instagram pribadinya, @valentinameiliyana, ternyata perempuan cantik ini juga memiliki kenalan luas dengan beberapa selebriti terkenal tanah air.
Baca Juga:
Ditanya Perasaan setelah Menikah, Suami Lucinta Luna: I Dont Know
Langsung saja, yuk kita simak 5 fakta Valentina Meiliyana dilansir dari berbagai sumber, di bawah ini.
1. Masih beurmur 23 tahun
Wah, ternyata sosok yang beri hadiah mahal Lucinta Luna masih muda banget lho.
Baca Juga:
Astaga, Lucinta Luna Pamer Setengah Bokongnya!
2. Designer sepatu
Hebat banget lho Valentina ini merintis karier sebagai designer sepatu sejak SMP.
3. Desain sepatunya tak kalah dari desain sepatu luar negeri
Baca Juga:
Harga 5 Fashion Item Lucinta Luna, Tasnya Ada yang Senilai Mobil
Dalam sebulan saja ia bisa meraup keuntungan hingga milyaran lho. Maka tak heran, jika Valentina beri hadiah ratusan juta untuk Lucinta Luna.
4. Merakyat
Meskipun sukses di usia muda, tapi Valentina ini sangat ramah dan tak malu menyantap makanan murah meriah di pinggir jalan.
5. Banyak bekerja sama dengan artis terkenal
Tak cuma dekat dengan Lucinta Luna, Valentina ini juga kerap bekerjasama dengan selebriti tanah air sebut saja Nikita Mirzani, Krisdayanti dan masih banyak lagi.
Berita Terkait
-
Wajah Baru Sarwendah setelah Oplas malah Banjir Cibiran: Padahal Cantik Pas Natural
-
Biasa Tampil bak Artis Korea, Lucinta Dandan ala India Begini Hasilnya
-
Kembali Mau Operasi Pita Suara karena Kebelet Mirip Agnez Mo, Lucinta Luna Disebut Punya Nyawa Seribu
-
Iseng, Feni Rose Ngetes Suara Asli Tisya Erni Saat Bernyanyi, Auto Dibandingkan Sama Suara Khodamnya Lucinta Luna
-
Lucinta Luna Mendadak Kangen Hingga Nangis Nyesek, Usai Ngerasa Identitasnya Belum Diterima Sang Kakak
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Febby Rastanty: Kenali Diri Sendiri Sebelum Menemukan Cinta Sejati
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya