Matamata.com - Adyla Rafa Naura Ayu atau Naura memang masih berusia 13 tahu namun sudah merasakan hasil dari jerih payahnya sebagai penyanyi. Ia sudah memiliki berbagai aset pribadi.
Hal tersebut diungkap oleh sang ibu, Riafinola Ifani Sari atau Nola B3. Nola sengaja menggelontorkan uang Naura untuk investasi, tanpa sepengetahuan anaknya tersebut.
"Kakak sudah investasi apartemen, rumah, mobil, tapi dia (Naura) nggak tahu," kata Nola usai menjadi bintang tamu talk show Pagi-Pagi Happy, di kawasan Tendean, Jakarta Selatan, Jumat (19/4/2019).
Selain harta, Nola mengaku menyimpan sebagaian hasil uang yang didapat oleh putrinya dalam tabungan. Rencananya, uang tersebut akan digunakan untuk sekolah di luar negeri.
"Sampai sekarang dia (Naura) masih nabung soalnya dia mau sekolah di luar negeri," sambung Nola.
Naura merupakan salah satu penyanyi cilik yang eksis dan punya banyak penggemar. Berbagai penghargaan pun telah dicapai Naura, termasuk Anugerah Musik Indonesia 2018 untuk kategori Artis Solo Laki-Laki dan Perempuan Anak-Anak Terbaik.
Suara.com/Ismail
Berita Terkait
-
Kedewasaan Musikal Naura Ayu dalam Single 'Lampu Jalan'
-
Bintangi Film 'Arwah', Joshua Suherman Tak Mau Ditinggal Sendirian di Lokasi Syuting
-
Fadi Alaydrus Ungkap Klarifikasi Soal Putus Cinta dengan Naura Ayu: Kami Mengakhiri dengan Baik-baik
-
Terungkap! Naura Hakim dan Adinda Thomas Suka Hal Romantis, Begini Kisahnya
-
Diejek Aura Maghrib, Naura Ayu Kasih Jawaban Menohok: Ingat, Itu Waktu Salat Loh
Terpopuler
-
Piala Asia 2026: Timnas Futsal Indonesia Gelar Dua Uji Coba Tertutup Lawan Tajikistan dan Jepang
-
Istana: RUU Penanggulangan Disinformasi dan Propaganda Asing Masih Sebatas Wacana
-
Wamenhaj Coreat Enam Calon Petugas Haji karena Tak Jujur Soal Riwayat Penyakit
-
Prabowo Koreksi Desain IKN: Tambah Embung dan Perkuat Antisipasi Karhutla
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
Terkini
-
Bandit Tayang Perdana di JAFF 2025: Drama Aksi tentang Pelarian & Balas Dendam
-
Bukan Sekadar Nostalgia: Ini 3 Alasan Setting Film 'Rangga & Cinta' Tetap di Tahun 2000-an
-
LAKON Indonesia Membawa Warisan dan Inovasi ke Panggung Utama Osaka World Expo
-
Siapa Rachquel Nesia? Aktris Muda yang Baru Resmi Menikah dengan Kevin Royano
-
Tak Perlu Bingung, Ini 5 Tips Mengunjungi Universal Studio Japan Saat Peak Season