Matamata.com - Baru-baru ini publik dihebohkan dengan pencabutan izin mengemudi Captain Vincent oleh Kementerian Perhubungan. Hal ini bermula dari beredarnya video penolakan Lucinta Luna saat diajak berkolaborasi dengan Captain Vincent Raditya beberapa hari lalu.
Dari video tersebut, Lucinta Luna memiliki alasan tersendiri atas penolakan itu yakni dengan dicabutnya lisensi Captain Vincent Raditya.
Mengetahui video tersebut, Captain Vincent Raditya terlihat mengklarifikasi dan membenarkan berita yang telah beredar di channel YouTubenya.
Baca Juga:
Komen Masalah Captain Vincent Raditya-Lucinta Luna, Meldi Disindir Pansos
Sayangnya, kasus tersebut justru menyeret nama host sekaligus YouTuber Deddy Corbuzier. Ya, kekasih Sabrina Chairunnisa itu diketahui pernah membuat konten YouTube tentang nol gravitasi usai viralnya video Vincent Raditya saat mengajak Limbad dan Atta Halilintar untuk merasakan efek nol gravitasi saat terbang.
Lebih lanjut, banyak netizen menduga kuat jika lisensi pernerbangan Vincent Raditya dicabut setelah dikritik habis-habisan oleh Deddy Corbuzier.
Bahkan, belakangan ini diketahui jika Deddy Corbuzier dan Cameo Project pernah dipanggil langsung oleh DKPPU untuk membahas perilaku Captain Vincent Raditya yang dianggap dapat membahayakan penumpang.
Baca Juga:
Tanggapi Ocehan Lucinta Luna, Istri Captain Vincent Raditya: Nggak Usah GR!
Merasa dipojokkan, Deddy Corbuzier pun sampai membuat klarifikasi di chanel YouTubenya bahwa pencabutan izin mengemudi Captain Vincent bukanlah karena dirinya melainkan karena tidak menggunakan harnes pelindung saat berkolaborasi dengan beberapa penumpang.
Sontak saja, unggahan ini langsung mencuri perhatian kalangan luas. Tak sedikit netizen yang masih menghujat dan menyayangkan sikap Deddy Corbuzier karena dianggap terlalu ikut campur.
"Siapa yang kesini cuma mau bilang saya kecewa sama Om Ded. Hm Om Ded panutanku jangan gini ya. Aduh kecewa abis gue tuh," komentar akun @Nadine Syakira.
Baca Juga:
Serasa Jadi John Wick, Aksi Keren Deddy Corbuzier Pacu Motor Sport
"Percuma lu pinter kalau nggak beretika," tambah netizen @Karimaocha.
"Anda selalu benar, kalau anda salah balik lagi ke poin satu," imbuh akun @Elfi Priandana.
"Kekurangan manusia yang merasa paling hebat, kuat dan pintar adalah tidak mau instropeksi diri dan tidak mau dibilang salah," terang netizen @Daniel Fernando.
Berita Terkait
-
Awalnya Dijodoh-jodohkan Deddy Corbuzier, Jirayut dan Halda Pamer Kemesraan: Aduh Tatapan Matanya
-
Wajah Baru Sarwendah setelah Oplas malah Banjir Cibiran: Padahal Cantik Pas Natural
-
Kado Pernikahan Deddy Corbuzier ke Sabrina Chairunnisa Bikin Melongo, Berawal dari Kalah Taruhan
-
Tak Terduga Harga Outfit Deddy Corbuzier sampai Disebut Anaknya 'Nggak Kaya-kaya Amat', Ada Cincin Harga Rp13 Ribu
-
Kisah Sopyah, 6 Tahun Menyamar Jadi Cowok agar Bisa Bekerja hingga Tinggal di Atas Kuburan karena tak Punya Rumah
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Rizky Febian dan Mahalini Ramaikan Konser Lifetime Tribute To Chrisye
-
Konser Mozart dari Madras, AR Rahman Pindah Lokasi dari Candi Prambanan ke Jakarta
-
Lewat Event Wonderlab, Genexyz Membuka Portal di Jakarta ke Dunia Baru
-
Jadi Bridesmaid di Pernikahan Beby Tsabina, Penampilan Syifa Hadju Paling Bersinar
-
Aurel Hermansyah Hadiri Lamaran Thariq dan Aaliyah, Auranya Mahal Kayak Ibu Pejabat