Matamata.com - Deddy Corbuzier dikabarkan akan bersyahadat sebagai ikrar menjadi seorang mualaf di Pondok Pesantren Ora Aji, Sleman, Yogyakarta pada Jumat (21/6/2019).
Sahabat Deddy Corbuzier, Miftah Maulana Habiburrahman atau Gus Miftah yang akan langsung membimbing prosesi pengislaman pria yang punya julukan Father of YouTube ini.
Fyi, Deddy Corburzier lewat YouTubenya pernah mengungkapkan sedang belajar agama Islam dan sedang proses menjadi mualaf.
Meski begitu, ia menegaskan perpindahan keyakinannya dari Kristen ke Islam bukanlah demi kekasihnya, Sabrina Chairunnisa, yang memang beragama Islam.
Nah, kira-kira seperti apa suasana di Pondok Pesantren Ora Aji sebelum Deddy Corbuzier melakukan prosesi membaca syahadat. Saksikan live Matamata.com!
Terkini
- Hari Pertama Tayang, Film Danyang Mahar Tukar Nyawa Hadiri Lebih Dari 800 Show Bioskop dengan Promo Spesial
- Rizky Febian dan Mahalini Ramaikan Konser Lifetime Tribute To Chrisye
- Konser Mozart dari Madras, AR Rahman Pindah Lokasi dari Candi Prambanan ke Jakarta
- Lewat Event Wonderlab, Genexyz Membuka Portal di Jakarta ke Dunia Baru
- Jadi Bridesmaid di Pernikahan Beby Tsabina, Penampilan Syifa Hadju Paling Bersinar
Berita Terkait
-
Beda Banget! Greivance Lumoindong, Anak Pendeta Gilbert Lumoindong Dekat dengan Gus Miftah
-
Ivan Gunawan Akrab Nempel dan Rangkul Gus Miftah: Nggak Bahaya Ta?
-
Janda Semakin Terdepan! Beri Lampu Hijau Buat Celine Evangelista dan Mayor Teddy, Gus Miftah: Tunggu Tanggal Mainnya!
-
Alhamdulillah! Celine Evangelista Mualaf 24 Februari Besok di Ponpes Gus Miftah
-
Perkara Duduk Lesehan, Adab Gus Miftah Disebut Kebanting dengan Gus Kautsar: yang Lebih Berilmu Sopan dan Merendah