Matamata.com - Kemesraan Andrew White dan Nana Mirdad memang bukan isapan jempol. Keduanya kerap sukses bikin netizen iri.
Salah satunya saat momen dimana Nana Mirdad malas mandi nih. Andrew White justru memeluknya erat bersama putra gantengnya yang bernama Jason Deandra White.
Keduanya tampak memeluk erat Nana Mirdad yang sedang duduk santai di sebuah kursi.
Bukan tanpa sebab, ternyata Andrew White dan putranya ingin ia agar cepat kepanasan dan akhirnya mandi.
@nanamirdad_ "Ceritanya belum mandi dari pagi, mereka kesel liatnya jadi aku ditomprokin supaya gerah and lari ke kamar mandi. It’s Saturday, guysssss," tulis Nana Mirdad dalam caption foto tersebut.
Wah, unggahan ini pun bikin netizen langsung iri loh.
@risnawidyasss : "Aaaaa aku gemes liatnya"
@natnat.shop : "Gemeeeeesh ih kaliaaann"
@sheila_gerisha : "@laurahapsoro siapa ya yg mau peluk aku pas lagi ga mandi??"
@rachellelaurentia : "kalo kaya gini aku gakmau mandi terus @julyanasherly @inekewibowo"
Lihat unggahan Nana Mirdad di atas, kamu ikut iri nggak nih?
Berita Terkait
-
Nana Mirdad Ungkap Kekhawatiran Usai Pakai Paylater: Merasa Diteror dan Kaget Data Kredit Terdampak BI Checking
-
Tampannya Jason White saat Wisuda SMA, Nana Mirdad Sampai Tahan Tangis
-
Diminta Adopsi Bayi Yang Dibuang, Nana Mirdad Tegas Tolak!
-
Tak Jadi Adopsi, Ini 8 Momen Nana Mirdad Jenguk Bayi yang Ditemukan ART
-
Miris! Begini Kondisi terbaru bayi yang ditemukan Nana Mirdad dan ART di semak belukar dekat Rumah
Terpopuler
-
Puan Maharani Tegaskan APBN 2026 Bukan Sekadar Angka: Fokus Lapangan Kerja dan Daya Beli
-
Tak Gentar Hadapi Fans Garuda, John Herdman: Tekanan adalah Anugerah, Bukan Kutukan
-
Lebih Pilih Garuda daripada Jamaika, John Herdman: Indonesia Punya Visi dan Suporter Luar Biasa!
-
Spesifikasi Kapal Induk Giuseppe Garibaldi yang Akan Diakuisisi TNI AL dari Italia
-
Menhan Sjafrie Kunjungi Pakistan, Bahas Kerja Sama Pendidikan Militer dan Forum JDCC
Terkini
-
Bandit Tayang Perdana di JAFF 2025: Drama Aksi tentang Pelarian & Balas Dendam
-
Bukan Sekadar Nostalgia: Ini 3 Alasan Setting Film 'Rangga & Cinta' Tetap di Tahun 2000-an
-
LAKON Indonesia Membawa Warisan dan Inovasi ke Panggung Utama Osaka World Expo
-
Siapa Rachquel Nesia? Aktris Muda yang Baru Resmi Menikah dengan Kevin Royano
-
Tak Perlu Bingung, Ini 5 Tips Mengunjungi Universal Studio Japan Saat Peak Season