Matamata.com - Kecantikan istri Raffi Ahmad, Nagita Slavina, memang sering dipuji dan disanjung semua orang, termasuk para artis seperti Lucinta Luna.
Belum lama ini lewat Instagram Story-nya Lucinta Luna dimintai pendapat netizen mengenai sosok Nagita Slavina.
"Tanggapan kakak tentang Nagita Slavina?" tanya netizen kepo.
Lucinta Luna pun langsung menyanjung sosok Nagita Slavina. Nggak hanya memiliki paras cantik, Nagita adalah wanita yang punya kepribadian baik.
Lucinta Luna bahkan menyandingkan sosok Nagita Slavina ini seperti istri Pangeran William, Kate Middleton.
"Dia itu wanita periang, kalem, baik hati, dang nggak sombong, bisa disebelas-duabelaskan dengan kate middleton. Pokoknya cantik banget. Sukses buat Kakak Nagita," ungkap Lucinta Luna.
Bisa aja nih Lucinta Luna menyanjung Nagita Slavinanya.
Berita Terkait
-
Ngeri! Akibat Cuaca Buruk, Helikopter Raffi Ahmad Nyaris Jatuh di Bali
-
Peduli Bencana Alam di Sumatera, Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Kirim Bantuan Rp15 Miliar
-
Beri Hadiah Ratusan Juta, Raffi Ahmad dan Nagita Gandeng Legenda Sepak Bola Italia di 'Padel Wars'
-
Raffi Ahmad dan Thariq Halilintar Juara Umum Padel 'TOSI 2025': Berkat Doa Istri
-
Amy Qanita Dukung Penuh Raffi Ahmad dan Menantunya Berkarier di Politik
Terpopuler
-
KPK Ungkap Capaian 2025: 11 OTT, 116 Tersangka, dan Kasus yang Menjerat Pejabat Tinggi
-
Kemnaker: Hunian Layak Dekat Tempat Kerja Kunci Sejahtera Pekerja
-
Gojek Pastikan Pemberian BHR 2026 bagi Mitra Pengemudi, Skema Sedang Digodok
-
Meski AS Pangkas Bantuan Luar Negeri, Dana Terumbu Karang Rp588 Miliar Tetap Mengalir ke Indonesia
-
Indonesia Menggila di Indonesia Arena, Kapten Timnas Futsal Ungkap Rahasia Hancurkan Korsel 5-0
Terkini
-
Bandit Tayang Perdana di JAFF 2025: Drama Aksi tentang Pelarian & Balas Dendam
-
Bukan Sekadar Nostalgia: Ini 3 Alasan Setting Film 'Rangga & Cinta' Tetap di Tahun 2000-an
-
LAKON Indonesia Membawa Warisan dan Inovasi ke Panggung Utama Osaka World Expo
-
Siapa Rachquel Nesia? Aktris Muda yang Baru Resmi Menikah dengan Kevin Royano
-
Tak Perlu Bingung, Ini 5 Tips Mengunjungi Universal Studio Japan Saat Peak Season