Matamata.com - Ricky Harun mengaku bersyukur ibu tercintanya, Donna Harun akhirnya menemukan teman hidup di usianya yang ke-51 tahun.
Dua bulan lalu Donna Harun diketahui melangsungkan pernikahan dengan seorang pengusaha yang bernama Alisyahrazad Hanafiah alias Ad Hanafiah di Bali.
"Dia (Donna Harun) bilang mau ngomong sesuatu pas makan. Dia bilang mau nikah lagi, kami kayak alhamdulillah gitu," kata Ricky Harun ditemui di kawasan Kuningan, Jakarta Selatan, Minggu (27/10/2019).
Baca Juga:
Dijuluki Nenek Cantik, 5 Transformasi Donna Harun yang Cantiknya Awet
Pemain sinetron Ganteng-ganteng Serigala ini memberikan dukungan penuh kepada ibunda tercinta. Terlebih lagi dia sudah mengenal pengusaha muda itu.
Meski demikian, Ricky Harun mengaku canggung untuk memanggil suami Donna Harun dengan sebutan ayah.
"Om. Karena sudah gede ya santai lah mau manggil apa juga, terserah nggak nuntut. Iyalah sudah (kenal), ya nggak dekat juga ya," terang suami Herfiza Novianti itu.
Baca Juga:
Ricky Harun Buka Suara soal Kehamilan, Donna Harun?
Ricky Harun mengaku bahagia Donna Harun akhirnya menemukan teman hidup di usianya yang terbilang tak muda lagi. Dia tidak ingin ibunda tersayang menghabiskan masa tua sendiri.
"Ya kasian juga masa orangtua kita sendiri, nanti ngabisin hari tuanya sendiri juga kan. Ya kalau kita kan anaknya nggak setiap hari dong ya. Kita kalau support ya support, ya yang terbaik buat mama," tutur Ricky Harun. (Evi Ariska)
Baca Juga:
Bak Sahabat, 5 Potret Kompak Donna Harun dan Jeje Soekarno
Berita Terkait
-
Ricky Harun Ngetop Jadi Konten Kreator, Masuk Nominasi TikTok Awards Indonesia 2024
-
Ikuti Pertandingan Panahan di TOSI Season 3, Aqeela Calista: Aku Latihan Hampir Setiap Minggu
-
Donna Harun Posting Foto Liburan bareng Suami, Banyak yang Kaget: Kirain Pak Irwan Mussry
-
Plesiran Bareng Mantu Solehah, Outfit Donna Harun Bikin Salfok, 'Belahan' Tersorot: Heran Makin Tua Makin...
-
Ricky Harun Cerita Sadisnya ketika Menjalani Syuting Sinetron: Pulang Jam 3 atau 4 Pagi, Tidur di Kursi Mancing
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Febby Rastanty: Kenali Diri Sendiri Sebelum Menemukan Cinta Sejati
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya