Matamata.com - Citra Kirana dan Rezky Aditya resmi menjadi pasangan suami istri. Rupanya sosok Rezky Aditya telah lebih dulu mencuri hati ayah dan ibu mertuanya, Iwan Siregar dan Yanny Christina.
Ayah Citra Kirana, Iwan Siregar mengaku Rezky Aditya adalah lelaki yang berani. Dia mau datang ke rumah dan mengungkap keseriusannya ingin menikah dengan puterinya.
Baca Juga:
Rezky Aditya Puji Cantik Sang Istri, Citra Kirana Digoda Malam Pertama
"Papa lihat Rezky juga sangat mencintai Citra, dengan beraninya datang menghadap ke Bandung 4 bulan yang lalu. 4 bulan lalu Rezky menghadap om di Bandung. Om hargai itu luar biasa," ujar Iwan Siregar, saat ditemui, di Mason Pine Hotel, Bandung Barat, Minggu (1/12/2019).
Menurut lelaki yang menjadi wali nikah pernikahan Citra Kirana itu tidak banyak lelaki seperti Rezky Aditya yang langsung serius pada tahap awal dan berani menghadapnya.
"Karena banyak mantu om yang nggak berani menghadap om. Mantu yang gentleman, yang berani," sambungnya.
Baca Juga:
Anissa Aziza Nggak Nyangka Rezky Aditya dan Citra Kirana Menikah
Iwan Siregar berharap pernikahan puteri, Citra Kirana dan menantunya Rezky Aditya bisa langgeng sampai akhir hayat.
"Nasehat buat Rezky, semoga baik-baik selalu, awet pernikahannya, saling mencintai," pungkasnya.
Pasangan selebriti Rezky Aditya dan Citra Kirana diketahui telah melangsungkan pernikahan pada hari ini, Minggu (1/12/2019) di Mason Pine Hotel, kawasan Bandung Barat, Jawa Barat. Bertema unsur tradisional khas Sunda, dekorasi penuh bunga menjadi andalan.
Baca Juga:
Foto : Rezky Aditya dan Citra Kirana Sah Menikah
Berita Terkait
-
Citra Kirana Jatuh Sakit di Makkah, Badan Menggigil dan Sampai Masuk UGD
-
Citra Kirana dan Rezky Aditya Berangkat Haji, Momen Pengajian Bikin Haru
-
Minta Restu, Thariq Halilintar Cium Kuburan Mendiang Ayah Aaliyah Massaid: Assalamualaikum Om Adjie...
-
Bak Artis Korea, Rezky Aditya Bikin Heboh Karena 'Debut' di Dispatch
-
Citra Kirana Ungkap Kisah di Balik Aksi Viral Rezky Aditya di Depan Kamera Dispatch Korea: Si Paling Pede
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya
-
Tawarkan Uang Rp300 Juta ke Agus Salim, Denny Sumargo Minta Jangan Kasih Tahu Farhat Abbas