Matamata.com - Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Yusri Yunus membenarkan penangkapan Lucinta Luna. Hasil urine yang didapat, dia positif menggunakan Benzo.
"Dibawa ke Polres Jakbar dilakukan tes urine. Inisial LL positif benzo. Benzo itu masuk golongan psikotropikan. Tiga negatif," kata Kombes Pol Yusri Yunus di Polda Metro Jaya, Jakarta Selatan, Selasa (11/2/2020).
Obat benzodiazepine dikategorikan sebagai obat psikoaktif. Biasanya obat ini digunakan untuk mengatasi gejala gangguan psikologi seperti gangguan kecemasan hingga insomnia.
Lucinta Luna sendiri diamankan Satresnarkoba Polres Metro Jakarta Barat di Apartemen Thamrin City, Jakarta Pusat. Dari situ polisi menemukan barang bukti di dalam tas Lucinta Luna dan tong sampah.
"Mengamankan tiga yang diduga ekstasi tapi didapat di keranajang sampah. Kedua juga didapat ada dua jenis obat di dalam tas dari LL. Pertama ramadol dan rigonal. Ini adalah obat penenang yang masuk dalam golongan psikotropika," jelas Yusri Yunus.
Terkini
- Rizky Febian dan Mahalini Ramaikan Konser Lifetime Tribute To Chrisye
- Konser Mozart dari Madras, AR Rahman Pindah Lokasi dari Candi Prambanan ke Jakarta
- Lewat Event Wonderlab, Genexyz Membuka Portal di Jakarta ke Dunia Baru
- Jadi Bridesmaid di Pernikahan Beby Tsabina, Penampilan Syifa Hadju Paling Bersinar
- Aurel Hermansyah Hadiri Lamaran Thariq dan Aaliyah, Auranya Mahal Kayak Ibu Pejabat
Berita Terkait
-
Wajah Baru Sarwendah setelah Oplas malah Banjir Cibiran: Padahal Cantik Pas Natural
-
Nyabu Biar Kurus, Dalih Virgoun Icip Narkoba Bikin Ngakak: Dietlah Bukan Makan Narkoboy!
-
Nangis di Depan Eva Manurung usai Ditangkap, Virgoun Minta Ampun: Maafkan Aku Nakal
-
Fakta Baru Diungkap Polisi, Virgoun Ditangkap Bersama Cewek di Kos-kosan
-
Eks Suami Asyik Nyabu Bareng Cewek, Inara Rusli Bodo Amat Virgoun Ditangkap Polisi: Anak-anak Butuh Maminya Waras Nyari Duit