Matamata.com - Ammar Zoni mengungkap momen ketika istrinya, Irish Bella kehilangan bayi kembar mereka. Dia bilang Irish Bella sempat kesulitan bernapas.
"Galau gue itu ekspresif, kalau Irish tuh galaunya lebih ke badan. Tiba-tiba sakit. Sampe nggak bisa napas. Ini baru pertama kali kita cerita di sini," kata Ammar Zoni di akun YouTube RANS Entertainment yang diunggah pada Selasa (18/2/2020).
Baca Juga:
Bidadari Surga Ngumpul, 5 Momen Irish Bella dan Nagita Slavina di Mekkah
Bahkan, Irish Bella juga selalu berpikir kalau masih mengandung.
"Gue tuh ngurus Irish tuh yang betul-betul bukan lebih pada nangis lagi, dia linglung. Dia ngerasa masih ada (bayinya). Itu gue merasa terpuruk banget," ucap Ammar Zoni.
Saat itu, Ammar Zoni mencoba berbagai cara agar perempuan 32 tahun itu bisa lebih ikhlas dan bangkit. Sampai akhirnya mereka mendapatkan terapi khusus.
Baca Juga:
Kandungan Lemah, 5 Momen Irish Bella Umrah sampai Harus Pakai Kursi Roda
"Gue bisa ketemu orang dari ESQ, pak Ari Ginanjar, dia memasuki metode yang pas banget. Healing terapinya itu bisa bikin kita sembuh pelan-pelan. Ada satu kata dari pak Ari Ginanjar yang nggak gue lupain. Dia tanya, 'ana yang kamu cintai, ciptaannya atau penciptanya?" tutur Ammar Zoni.
"Kalau kamu mencintai penciptanya, kamu bisa mendapat ciptaannya lagi. Pasti akan lebih baik dan luar biasa dari sebelumnya. Ini kan titipan. Dari situ sadar sih," sambungnya lagi.
Seperti diketahui bayi kembar Ammar Zoni dan Irish Bella sebelumnya dinyatakan meninggal dunia dalam kandungan pada 6 Oktober 2019. Tapi kini, Irish Bella sudah hamil lagi. (Sumarni)
Baca Juga:
Irish Bella Hamil Anak Kedua: Jangan Diumbar Dulu!
Berita Terkait
-
Jujur! Syifa Hadju Menyukai Teuku Ryan: Saya yang Ajarkan Dia Pakai Softlens
-
Terungkap! Usai Cerai, Irish Bella Dikabarkan Jadi Wanita Perusak Hubungan Asmara Orang Lain
-
Asesmen Dikabulkan Hakim, Ammar Zoni Nangis Haru
-
Heboh! Irish Bella Dihujat Netizen Usai Lakukan Pemotretan Bareng Seorang Pria, Ini Dia Sosoknya
-
Irish Bella Pakai Gaun bak Pengantin, Sosok Pria yang Dipeluk Bikin Penasaran: Serius Punya Cowok Baru?
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Febby Rastanty: Kenali Diri Sendiri Sebelum Menemukan Cinta Sejati
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya