![Richard Kyle dan Jessica Iskandar [Evi Ariska/Matamata.com]](https://media.matamata.com/thumbs/2019/12/05/13501-richard-kyle-dan-jessica-iskandar/745x489-img-13501-richard-kyle-dan-jessica-iskandar.jpg)
Matamata.com - Kabar bahagia datang dari pasangan seleb muda Jessica Iskandar dan Richard Kyle. Pasalnya, beredar video singkat pasangan ini begitu kompak dengan busana pengantin.
Padahal, baru beberapa waktu lalu pasangan ini mengumumkan jika mereka menunda resepsi pernikahan karena adanya wabah Corona (Covid-19).
Seperti dilansir dari akun gosip @danunyinyir99, Jessica Iskandar tampil sangat cantik dengan gaun pengantin mekar hingga menjuntai ke lantai.
Baca Juga:
Tetangga Meninggal Karena Corona, Jessica Iskandar Ketakutan
Sedangkan Richard Kyle, ia terlihat gagah dengan setelan jas putih dan celana gelap dipadukan pantovel.
"Jedar jadi nikah nih?," tanya admin akun gosip tersebut kepada follower Instagram.
Sontak saja, unggahan tersebut langsung ramai dipenuhi ragam komentar netizen jagat maya.
Baca Juga:
Nikah Ditunda, Jessica Iskandar dan Richard Kyle Dikira Serumah
Bahkan, ada salah seorang netizen yang menyebut keduanya telah sah secara agama.
"Mereka cuma nikah agama min jadi cuma ada saksi sama yang menikahkan dengan jaga jarak karena mereka mau disahkan dlu dan pestanya belakangan," ujar netizen @dhaniasch.
Mengetahui hal tersebut, banyak netizen langsung membanjiri ucapan selamat dan doa untuk pasangan favorit ini.
Baca Juga:
Dekat Rumahnya Ada 3 Orang Positif Corona, Jessica Iskandar: Aku Takut
"Nggak papa nikah secara agama dulu, nanti resepsinya kalau Corona udah hilang," imbuh akun lain @princess_noviea.
"Iyaa banyak yang nikah resmi dulu, alhamdulilah. Congrats Jedar," terang netizen lain @jiggitmycblake.
"Catatan sipil dulu sama pemberkatan dari gereja. Resepsi mungkin nyusul," kata akun @mamakvalen.
"Selamat Jedar," jelas netizen @lindasutarjo.
Hingga kini, memang belum diketahui secara pasti apakah video yang beredar merupakan pernikahan resmi Jessica Iskandar dan Richard Kyle.
Berita Terkait
-
Usai Alami Pendarahan, Jessica Iskandar Jalani Operasi
-
Usai Melahirkan Anak Ketiga, Jessica Iskandar Alami Pendarahan, 3 Kali Transfusi Darah
-
Hadiri Pernikahan Chand Kelvin dan Dea Sahirah, Baju Jessica Iskandar Bikin Salfok
-
Rela Program Bayi Tabung Demi Anak Bershio Naga, Niat Jessica Iskandar Bikin Tepok Jidat: Membagongkan
-
Jessica Iskandar Umumkan Hamil Anak Ketiga: Baby Twins kah?
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Setelah 10 Tahun Menjadi Ibu Tunggal, Denada Siap Bukakan Hati untuk Pernikahan Lagi
-
Tetap Bersinar di Balik Jeruji, Dinar Candy Ungkap Nikita Mirzani Ceria dan Glowing di Penjara
-
Ahmad Dhani dan Maia Estianty Siap Berdampingan Dampingi Al Ghazali di Hari Bahagia
-
Yama Carlos Sambut Anak Perempuan dengan Rasa Syukur, Ungkap Makna Nama Buah Hati dan Kisah Haru Persalinan
-
Hotman Paris dan Paula Verhoeven Pertanyakan Putusan Hakim terkait Dalil Selingkuh dalam Sidang Cerai dengan Baim Wong