Matamata.com - Rachel Vennya baru-baru ini menuai perhatian pasca mengunggah pernyataan terkait ayah biologisnya.
Hal ini bermula dari cerita pribadinya soal keluarga. Tak ingin mengumbar aib, Rachel Vennya terpaksa menceritakan semuanya dalam unggahan hari Minggu (5/4) lalu.
"Hallo teman-teman ini hal yang buruk sekali buat aku, dan aku sebenarnya malu mengatakan aib keluarga, tapi hal ini aku terpaksa lakukan untuk meminimalisir penipuan yang dilakukan dari Leo Andrea," ungkapnya.
Baca Juga:
Diteror DM Minta Pinjaman Uang, Rachel Vennya: Jangan Bikin Aku Kapok
Yap, sosok Leo Andrea mencatut nama Rachel Vennya untuk mencari untung ini ternyata merupakan ayah biologisnya.
Rachel Vennya pun membuka kisah hidupnya yang tak dibesarkan dengan sosok ayah.
"...beliau adalah ayah biologisku yang jarang bertemu selama aku hidup. Aku pribadi sangat mengerti dengan kondisi hidup aku yang tidak dibesarkan dengan sosok 'Ayah' aku tidak complain dan tidak malu." lanjutnya.
Baca Juga:
Rachel Vennya Transfer Rp 60 Juta ke Sahabat, Netizen: Temenan yuk!
Ia pun menceritakan bahwa kesal saat sang ayah menggunakan namanya untuk menipu orang lain.
"Tapi saat beliau memakai nama aku untuk menipu orang lain, dan mengatakan hal yang tidak benar tentang aku karena aku sudah tidak bisa memberikan beliau uang lagi karena sudah terus menerus," tambahnya.
Rachel juga menceritakan bahwa ia tidak ada hubungan dekat dengan sang ayah.
Baca Juga:
Serahkan Duit Donasi Rp 2 M ke Jusuf Kalla, Rachel Vennya Gugup
"aku rasa aku harus klarifikasi bahwa aku TIDAK ada hubungan dekat dengan beliau, dibilang akrab pun tidak, benci pun tidak,"
Lebih lanjut, ia mengatakan sudah hidup berdua hanya dengan sang ibu sejak usia 3 tahun.
"transaksi apapun yang dia lakukan tidak ada sangkut paut denganku atau ibuku, kami sudah hidup berdua dari aku berumur 3 tahun, Terima kasih." tutupnya.
Unggahan ini lantas menuai komentar netizen lewat akun gosip @lambe_turah.
@wdytianggi_ : "Nggak orang lain nggak bokapnya sendiri, sama-sama suka manfaatin kebaikan dia,"
@nonibelanda : "Well, tidak semua yang kita lihat di instagram hidupnya akan 100% bahagia kan guys,"
@anaknyapetruk : "Aku kira 'bapak' jahat (memanfaatlan anak) cuma ada di sinetron,"
@its.mimiie27 : "Ujian rachen disini. Nggak ada hidup yang sempurna,"
Wah, gimana nih menurutmu lihat ayah Rachel Vennya menipu dengan catut nama anak?
Berita Terkait
-
Berakting Perdana di Film Horor 'Hutang Nyawa', Rachel Vennya Punya Pengalaman Khusus
-
Rachel Vennya Insecure Punya Dada Besar sampai Operasi, Auto Disindir Netizen: tapi Dipamerin
-
Nyesek! Rachel Vennya Ungkap Dampak tak Punya Ayah Sejak Kecil: Gak Akan Nikah Muda
-
Rachel Vennya Jauh-jauh ke Jepang Beli Tas Sekolah Xabiru yang Mau Masuk SD, Harganya?
-
Fuji dan Rachel Vennya Pamer OOTD: Outfitnya Cupang dan Ubur-ubur
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya
-
Tawarkan Uang Rp300 Juta ke Agus Salim, Denny Sumargo Minta Jangan Kasih Tahu Farhat Abbas