Matamata.com - Selama social distancing karena pandemi Corona, laman Instagram para seleb diramaikan dengan berbagai challenge unik.
Salah satunya challenge Pass The Sun Glasses yang dipamerkan geng Mulan Jameela.
Ya, tantangan ini mewajibkan setiap perempuan untuk berdandan cantik memesona sambil mengenakan kacamata.
Maka tak aneh, jika Mulan Jameela tampil manglingi dengan riasan flawless dalam balutan hijab syar'i dari video yang ia bagikan.
"Jauh di mata dekat dalam doa," ujar Mulan Jameela.
Sayangnya, unggahan istri Ahmad Dhani ini justru menuai pro kontra netizen.
Ada sebagian netizen yang memuji aksi kece Mulan Jameela dan teman-temannya tersebut.
"Masya Allah cantik-cantik amat," kata netizen @dnoxaty.
Namun, tak sedikit netizen yang mencibir pedas penampilan geng Mulan Jameela.
"Pada tebal-tebal make-up ya," ujar akun @shyn_1708.
"Apa faedahnya video ini teh," imbuh netizen @ammaratunggal21.
"Mending baca Al-Qur'an bergantian," terang akun @safasaskia.
Berita Terkait
-
Mulan Jameela: Pidato Presiden Prabowo Sangat Komprehensif, Bahas Rencana Hingga Akhir Periode
-
Ahmad Dhani Dituding Idap Narcissistic Personality Disorder (NPD) oleh Warganet, Ini Reaksi Maia Estianty
-
Bergaya Ala Anak 90-an dengan Sahabat, Penampilan Safeea Ahmad Jadi Sorotan
-
Ahmad Dhani Blak-blakan Pilih Maia Estianty Daripada Mulan Jameela, Nah Lho?
-
Jadi Anggota DPR RI dan Kembali Masuk Senayan, Mulan Jameela Sematkan Puji Syukur
Terpopuler
-
Geger Penyelidikan Kriminal Jerome Powell oleh Trump, Kurs Dolar AS Langsung Ambruk!
-
Jadi Pusat Protein Nasional, Gorontalo Utara Siap Mulai Hilirisasi Industri Ayam Terintegrasi
-
Cegah Gudang Ambles, Bulog Audit Ketat Kapasitas Gudang Sewa untuk Stok Beras Nasional
-
Dedi Mulyadi Beri Peringatan Keras: Proyek Asal-asalan di Jabar Tidak Akan Dilunasi!
-
Pecah Rekor! Stok Beras Melimpah 12,5 Juta Ton, Indonesia Mulai Ekspor Beras Premium Tahun Ini
Terkini
-
Bandit Tayang Perdana di JAFF 2025: Drama Aksi tentang Pelarian & Balas Dendam
-
Bukan Sekadar Nostalgia: Ini 3 Alasan Setting Film 'Rangga & Cinta' Tetap di Tahun 2000-an
-
LAKON Indonesia Membawa Warisan dan Inovasi ke Panggung Utama Osaka World Expo
-
Siapa Rachquel Nesia? Aktris Muda yang Baru Resmi Menikah dengan Kevin Royano
-
Tak Perlu Bingung, Ini 5 Tips Mengunjungi Universal Studio Japan Saat Peak Season