Matamata.com - Kurban Idul Adha yang dilakukan Dewi Perssik mendapat nyinyiran netizen. Tak tinggal diam, pedangdut satu ini naik pitam dan membalas nyinyiran tersebut.
Hal itu terlihat dalam unggahan terbarunya di Instagram pada Minggu (2/8/2020).
Baca Juga:
Dicecar Dewi Perssik, Maia Bongkar Malam Pertama dengan Irwan Mussry
"Suka heran jaman sekarang ini. Giliran kurban diomongin. Giliran nggak kurban diomongin, 'Eh situ kan artis, ngapain sih kurbannya segitu aja," kata Dewi Perssik.
Dengan nada meninggi, istri Angga Wijaya ini kembali menyindir balik para netizen tersebut. Dia meminta netizen yang sudah mengkritiknya untuk bercermin sebelum berkomentar negatif.
"Hey apakah Anda itu panitia surga? Bukan kan. Harusnya Anda itu bercermin, apakah Anda sudah berbagi? Hem belum tentu juga. Cuma bisa komentari," sambungnya.
Baca Juga:
Posting Foto Secantik Artis Hollywood, Kondisi Hati Dewi Perssik Remuk?
Selanjutnya, Dewi Perssik menegaskan bahwa kurban bukan ajang untuk pamer. Jumlah sapi maupun kambing yang dikurbankan bukan jadi patokan utama.
"Kurban itu bukan ajang gengsi-gengsian dan bukan cuma dilihat berapa banyak sapi atau kambing atau hewan yang kamu kurbankan. Tapi bagaimana kita bisa berbagi dengan tulus dan ikhlas disetiap seperti ini," ucap Dewi Perssik.
Tidak cuma itu, Dewi Perssik juga menyinggung soal netizen yang berkomentar miring mengenai jumlah subscribernya di YouTube.
Baca Juga:
Cecar Dewi Perssik Soal Isu Cerai, Maia: Kenapa kok Rame-Rame di YouTube?
“Ada lagi nih yang bilang, Dewi Perssik viewernya sedikit saja katrok banget. Subscribe-nya sedikit saja, katrok banget. Yang penting asli, saya nggak beli. Ngapain mau beli viewer atau mau beli subscribe buat ajang gengsi doang. Dua puluh lima juta, 30 juta, 15 juta, bahkan sampai 50 juta sayang banget. Mendingan yang asli-asli saja, huh,” tandas Dewi Perssik.
Seperti diketahui, channel YouTube Dewi Perssik kini sudah memiliki 859 ribu subscibers. (Sumarni)
Baca Juga:
Bukan Gaya-gayaan, Ini Alasan Haru Dewi Perssik Ada Lift di Rumah Mewahnya
Berita Terkait
-
Wow! Dapat Gaun Seksi Seharga Rp100 Juta dan Lipstik Merah Maroon, Dewi Perssik Sumringah
-
Wow! Dewi Perssik Tampil Seksi dengan Busana Karya Desainer Ririn Rinura, Ini Dia Pose-posenya
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
-
Bahagianya Angga Wijaya, Eks Suami Dewi Perssik, Gelar 7 Bulanan Istri
-
Belum Segera Menikah, Dewi Persik Pilih Bekukan Sel Telur Antisipasi Supaya Bisa Miliki Anak Walau Usia tak Muda Lagi
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Febby Rastanty: Kenali Diri Sendiri Sebelum Menemukan Cinta Sejati
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya