Yoeni Syafitri Sekar Ayoe | MataMata.com
Femmy Permatasari dan suaminya, Alfons Martinus Purnomo [MataMata.com/Herwanto]
Femmy Permatasari [Suara.com/Ismail]

"Kita udah prepare semuanya, surat-surat dan tempat tinggal disana cuma corona lockdown negara terpaksa pending sampe ini semua selesai," imbuhnya.

Keputusannya pindah bukan tanpa alasan. Alfons Martinus Purnomo merasa suasana Selandia Baru lebih menenangkan. Begitu juga dengan Femmy yang setuju bilang tinggal di luar negeri lebih tenang karena nggak ada yang ngepoin. 

"Lebih tenanglah di sana lebih santai," beber Alfons Martinus Purnomo.

Femmy Permatasari dan calon suaminya, Alfonso Martinus [Suara.com/Ismail]

"Orang kehidupannya lebih cueklah kalau orang luar lebih cuek nggak terlalu kepo sama kehidupan orang terus lebih tenang, saya mau pake apapun orang nggak terlalu peduli, saya mau pake sendal kek, mau pake tas kresek kek," pungkasnya. [Herwanto]

Load More