Matamata.com - Nathalie Holscher dan Sule akan melangsungkan pernikahan pada hari Minggu (15/11) esok. Pernikahan ini pun akan dihadiri oleh Oma dan Opa Nathalie Holscher.
Nathalie Holscher dan Ferdinan pun sempat menjemput Oma dan Opa yang datang dari Belanda. Di momen yang satu ini, Ferdinan juga langsung dekat dengan Oma Nathalie Holscher.
Bahkan, Ferdinan langsung menggandeng dan jalan bersama dengan Oma Nathalie Holscher. Kedekatan Ferdinan dengan Oma Nathalie Holscher lantas menuai komentar netizen.
Banyak yang mengatakan jika keluarga Nathalie Holscher menyambut hangat Ferdinan bak cicitnya sendiri. Hal ini membuat keluarga Sule dan Nathalie Holscher mendapatkan dukungan penuh.
erliana dije : "Seneng liatnya, 2 keluarga ini memang baik, mereka dipertemukan dengan orang baik lagi. Sampe sampe ferdy seakrab itu sama oma nya teh Nathalie. Love you all,"
Anis Anisa : "Masya allah liat bunda tulus banget sayangnya di hati ke ferdy oma opa yang di Belanda pun keliatannya sayang banget sama Ferdi padahal baru ketemu, nggak ragu Ferdi langsung di bilangin cicitnya, semoga keluarga ini selalu di lindungi. Allah swt,"
Ginny Entertainment : "Masya Allah, Oma opa welcome banget dng Ferdi. Walaupun baru pertama ketemu dah kelihatan seneng sama Ferdi. Semoga dimudahkan semuanya."
Susi Ajalah : "Oma kak Nathalie cantik banget,persis kak Nathalie keluarga kak Nathalie baik-baik, ramah-ramah semua, seneng lihatnya cocok sama keluarga kang Sule."
Wah gimana nih menurutmu lihat kedekatan Ferdinan dengan Opa dan Oma Nathalie Holscher? Langsung akrab abis ya?
Berita Terkait
-
Justin Hubner Cetak Gol Debut, Selamatkan Fortuna Sittard dari Kekalahan
-
Pelajari Budaya Jawa, Celine Evangelista jadi Sinden di Film 'Danyang Wingit Jumat Kliwon'
-
Sudah Berhijrah! Celine Evangelista Sempat Ragu Tayangkan Film 'Danyang Wingit Jumat Kliwon'
-
Prabowo Disambut Raja Belanda, Perkuat Hubungan Bilateral dan Kerja Sama Strategis
-
Nathalie Holscher Betah Menjomblo, Ini Penyebabnya
Terpopuler
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
-
Denmark Peringatkan AS: Upaya Rebut Greenland Bisa Jadi Lonceng Kematian NATO
-
Menteri PKP Targetkan Pembangunan Ratusan Rusun Subsidi Sepanjang 2026
-
Kemenhaj: Petugas Haji Wajib Berseragam dan Tidak Pakai Ihram saat Puncak Armuzna
-
Kumpulkan 1.200 Rektor, Presiden Prabowo Tekankan Pendidikan Tanpa Bebani Mahasiswa
Terkini
-
Bandit Tayang Perdana di JAFF 2025: Drama Aksi tentang Pelarian & Balas Dendam
-
Bukan Sekadar Nostalgia: Ini 3 Alasan Setting Film 'Rangga & Cinta' Tetap di Tahun 2000-an
-
LAKON Indonesia Membawa Warisan dan Inovasi ke Panggung Utama Osaka World Expo
-
Siapa Rachquel Nesia? Aktris Muda yang Baru Resmi Menikah dengan Kevin Royano
-
Tak Perlu Bingung, Ini 5 Tips Mengunjungi Universal Studio Japan Saat Peak Season