Matamata.com - Baim Wong menekankan bahwa ia tidak membebankan pajak sekecil apapun kepada para pemenang giveaway.
"Saya tidak ada pajak sama sekali. Itu saya tanggung pribadi. Ada yang minta ATM, ada yang minta uang transport karena saya hadiah tidak ada pajak sama sekali. Pajak di tanggung saya pribadi," kata Baim Wong menjealaskan.
Di kesempatan yang sama, Baim Wong mengaku bahwa tidak mengalami kerugian materi, sekalipun namanya dicatut untuk melakukan penipuan berkedok give away. Namun, yang pasti Baim Wong merasa namanya sudah tercemarkan.
Baca Juga:
Baim Wong Lanjutkan Program Giveaway, Tak Takut Disalahgunakan Lagi?
"Kerugian nama baik paling, tapi untuk materi itu sebenarnya nggak. Tapi banyak banget loh yang sudah tertipu," kata Baim Wong, saat rilis tersangka kasus penipuan dan penggelapan yang berkedok program Indonesia Give Away Baim Wong dan Paula, di Polres Jakarta Selatan, Selasa (22/12/2020).
Walau tidak merasa dirugikan, Baim Wong menyayangkan sudah banyak korban yang percaya setelah menerima pesan WhatsApp atau sejenisnya dari para penipu.
"Banyak yang sudah mengirim Rp 3 juta, Rp 5 juta, Rp 100 ribu. Jadi mereka itu beraneka ragam ya, ada yang minta ATM, minta uang transpor, minta uang pajak" kata Biam Wong melanjutkan.
Baca Juga:
Baim Wong Syok Namanya Dicatut untuk Menipu: Duitnya Buat Nyabu dan Judi
Sebelumnya Tim Tiger Jakarta Utara berhasil mengamankam dua tersangka MZ dan LH yang diduga melakukan penipuan dan penggelapan yang berkedok program Indonesia Give Away Baim Wong dan Paula.
Mereka diamankan saat Tim Tiger melalukan patroli di wilayah Terminal Tanjung Priuk, Jakarta Utara pada 11 Desember 2020 lalu.
Baca Juga:
Baim Wong Palsu Berhasil Diringkus, Polisi Ungkap Kronologi Penangkapannya
Berita Terkait
-
Tepis Isu Perceraian, Ini Bukti Baim Wong dan Paula Verhoeven Masih Akur: Kena Prank Lagi Nggak Sih
-
Bicara soal Kondisi Rumah Tangga, Paula Verhoeven Minta Doa
-
Di Tengah Isu Perceraian dengan Paula Verhoeven, Baim Wong Curhat: Jangan Ganggu Istri Orang
-
Teuku Zacky Berjasa Mengenalkan Baim Wong dengan Paula Verhoeven
-
Baim Wong Klarifikasi Soal Isu Cerai dengan Paula: Doain Aja
Terkini
-
Febby Rastanty: Kenali Diri Sendiri Sebelum Menemukan Cinta Sejati
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya