Matamata.com - Beredar kabar Teddy Pardiyana menelantarkan anak semata wayangnya, Bintang. Hal itu pun dibenarkan adik Lina Jubaedah, Aryani.
"Iya emang benar (ditelantarkan), kasihan kan anak kecil nggak berdosa, yang berdosa kan orangtuanya, sedih lah lihat dedek Bintang," kata Aryani dikutip dari YouTube Seleb Oncam, Selasa (5/1/2021).
Kabar tersebut pun sudah sampai Putri Delina dan Rizky Febian, kakak tiri Bintang yang merupakan anak Lina dari pernikahannya dengan komedian Sule. Sebabnya, mereka juga sudah berencana mengamanahkan hak pengasuhan ke Aryani.
Baca Juga:
Makin Panas! Mbak You Sebut Harta Lina Jubaedah Sudah Dihabiskan Teddy
"Kalau misalkan pak Teddy ngasih (hak asuh), saya akan terima, akan kami urus. Udah ngomong ke Putri ke Iki (Rizky Febian) juga. Kalau udah beres ngurusin ini (hak waris), baru ke depannya ngomongin itu," ujarnya.
Aryani menilai Teddy sekarang tak seperti yang dikenalnya dulu saat baru menikahi Lina.
"Pertama mah baik, ramah, pas ke sini-sini kok beda, dulu mah gini kok sekarang kelihatan perubahannya. Kan saya ikut kemana-mana sama almarhumah," ujarnya.
Baca Juga:
Jika Tak Dapat Warisan Lina Jubaedah, Teddy Siap Ambil Langkah Hukum
Aryani tak menampik melihat ketamakan Teddy karena selalu menuntut warisan Lina Jubaedah. Sebagai keluarga Lina, dia kecewa. "Kalau dari keluarga mah ah sudah tahu," ujarnya.
Berita Terkait
-
Mahalini Dikabarkan Hamil Anak Pertama, Sule Ingin Cucu Laki-laki
-
Gelar Akad Nikah Ulang, Pernikahan Rizky Febian dan Mahalini Akhirnya Sah Secara Negara, Begini Kata KUA
-
Diduga Hamil, Mahalini Tak Boleh Naik Pesawat dan Pakai Heels
-
Bikin Nyesek, Tangisan Mahalini di Atas Panggung
-
Operasi Plastik Bareng Usai Menikah, Rizky Febian Dianggap Tak Bisa Bimbing Mahalini: Malah Ikutan
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Febby Rastanty: Kenali Diri Sendiri Sebelum Menemukan Cinta Sejati
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya