Matamata.com - Presenter Melaney Ricardo menyambangi konselor penikahan. Kedatangannya untuk berkonsultasi nasib rumah tangganya dengan Tyson Lynch yang sedang tak baik-baik saja.
"Tadinya aku nggak mau (ke konselor), karena udah lah kita bisa beresin sendiri," kata Melaney Ricardo dikutip dari YouTube seleb oncam news, Jumat (12/3/2021).
Melaney pun mengakui bahwa telah sejak lama suaminya ingin mengkonsultasikan hubungan rumah tangganya. Sebab mereka kerap bertengkar di rumah tangganya.
Baca Juga:
Melaney Ricardo Kenang Rina Gunawan, Sempat Janji Bagikan Tips Diet
"karena kadang kita ribut-berantem-udahan, terus gitu kan, jadi hari ini for the first time aku mengiyakan ajakan suami aku ke konselor pernikahan," sambungnya.
Alasan artis 41 tahun itu enggan mengingkari janji suci pernikahannya adalah karena kini telah mempunyai dua orang anak. 11 tahun mempertahankan pernikahan alasan utamanya pun karena tak mau ingkar janji suci ke Tuhan.
"Jadi usaha kami berusaha mempertahankan rumah tangga ya bicara ke konselor itu. Karena kami punya janji sama Tuhan kan bahwa kami akan bersama-sama terus, itu bukan sekadar janji aku sama Tyson," jelasnya.
Baca Juga:
Vicky Prasetyo Gagal Nikah 25 Kali, Melaney Ricardo: Kasihan Nggak Viral ya
Melaney mengaku perbedaan nilai-nilai budaya serta komunikasi antar budaya yang berbeda menjadi sumber utama masalahnya. Berbeda suku dan budaya serta nilai-nilai kehidupan yang dianut membuat keduanya kerap bentrok.
"Kadang gesekan-gesekan itu karena elu digedein dengan nilai-nilai yang berbeda, perspektif lu digeser itu kan nggak enak. Jadi daripada didiemin lama-lama sibuk masing-masing, crack, pecah ditengah-tengah, yaudah (konsultasi ke ahlinya)," jelasnya.
Ibu dua orang anak itu menyampaikan memang harus ada pengorbanan untuk sebuah rumah tangga yang langgeng dan ideal. Sebab rumah tangga diakuinya tak seindah apa yang dilihat di sosial media atau layar kaca.
Baca Juga:
Melaney Ricardo Syok Ayu Ting Ting Batal Menikah: Terakhir Ketemu Bahagia
"Rumah tangga yang real ya, yang bukan di sosial media atau apa yang langgeng itu dipupuknya sama doa, air mata, dan berdarah-darah, nggak bisa," pungkas Melaney.
Berita Terkait
-
Melaney Ricardo Ogah Bandingkan Zakat, Akui Rajin Setor Perpuluhan karena Teladan Artis Ini
-
Akhirnya Kurnia Meiga Buka Suara soal Pernyataan Azhiera Adzka Fathir, Lengkapnya Begini
-
Aduh, Sombongnya Pernyataan Hard Gumay Bilang Gak Butuh Cewek Butuhnya Cuman Uang, Bikin Melaney Ricardo Syok: Gila!
-
Sempat ingin Pisah, Andhara Early Beberkan Masalah Rumah Tangganya dengan suami Berondong
-
Tangis Pecah! Cerita Mpok Atiek Ketakutan Didatangi Adiknya Lewat Mimpi: Disuruh Tobat karena Mau Dipanggil Tuhan
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Hari Pertama Tayang, Film Danyang Mahar Tukar Nyawa Hadiri Lebih Dari 800 Show Bioskop dengan Promo Spesial
-
Rizky Febian dan Mahalini Ramaikan Konser Lifetime Tribute To Chrisye
-
Konser Mozart dari Madras, AR Rahman Pindah Lokasi dari Candi Prambanan ke Jakarta
-
Lewat Event Wonderlab, Genexyz Membuka Portal di Jakarta ke Dunia Baru
-
Jadi Bridesmaid di Pernikahan Beby Tsabina, Penampilan Syifa Hadju Paling Bersinar