Matamata.com - Titi Kamal baru-baru ini ikut berbahagia dengar kabar Nagita Slavina hamil anak kedua. Ia pun turut terharu mendengar istri Raffi Ahmad ini akan segera memiliki momongan lagi.
Diketahui dari Youtube Titi and Tian, tampak Titi Kamal memberikan ucapan selamat kepada Nagita Slavina. Nagita Slavina pun mengingat jika Titi Kamal juga ingin hamil lagi setelah punya dua anak laki-laki.
"Terakhir waktu ke sini, dua tahun lalu terus bilang katanya aduh gue pengen hamil gitu," tanya Nagita Slavina.
Baca Juga:
Tangis Titi Kamal Ditinggal Orang Terdekat, Perjalanan Akhir Masih Membekas
Titi Kamal yang sempat lupa pun akhirnya menceritakan momen dirinya sempat hamil anak ketiga. Namun, sayangnya ia keguguran di kehamilan ketiga.
"Eh, gue sempet hamil Gi, gue sempet ke dokter sempet dibilang hamil, tapi akhirnya dikuret. Aduh kenapa jadi gue yang sedih," ujar Titi Kamal.
"Yah yah yah yah," seru Nagita Slavina sedih.
Baca Juga:
Anggap Kayak Sahabat, 3 Momen Titi Kamal Spa Bareng ART
Artis cantik ini menceritakan bahwa janinnya tak berkembang. Ia pun harus kuret, padahal sudah memberi tahu suami dan anak-anaknya.
"Gue sempet periksa terus gue hamil berapa minggu gitu kan. Dah lihatin ke Tian, Tian dah seneng. Dah bilang Kay bakal jadi kakak, tapi terus ternyata nggak berkembang. Nggak ada detak jantungnya bu," ujar Titi Kamal.
"Oalah....Aduh sedih," sahut Nagita Slavina.
Baca Juga:
Titi Kamal Sebut Suami Mirip Lee Min Ho saat Naik Kuda: Ganteng Mas Tian!
Wah, ternyata baru terungkap kalau Titi Kamal sempat hamil anak ketiga namun keguguran.
Berita Terkait
-
Raih Rating Tinggi, Titi Kamal dan Eva Anindita Kompak di Sinetron 'Tertawan Hati'
-
Intip Foto Haru Geng Cinta AADC di Momen Ulang Tahun Dian Sastrowardoyo
-
Titi Kamal dan Paula Verhoeven Melongo, Mantan Pacar Suami Ternyata Sama
-
Titi Kamal dan Christian Sugiono Unggah Foto di Depan Ka'bah, Ini Komentar Ibunda
-
Geger Christian Sugiono Foto di Depan Ka'bah, Ibunda Titi Kamal: Sudah Mualaf Tahun 2006
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Febby Rastanty: Kenali Diri Sendiri Sebelum Menemukan Cinta Sejati
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya