Matamata.com - Ussy Sulistiawaty memposting foto kolase lebaran tahun lalu dan sekarang di Instagram pribadinya. Istri Andhika Pratama ini bersyukur di Hari Raya Idul Fitri 2021 sekarang ini, dia bisa merayakannya bersama keluarga dalam keadaan sehat.
Masih terkenang di benak Ussy bagaimana dirinya tahun lalu masuk Rumah Sakit di malam takbiran karena pendarahan. Kala itu dia sangat sedih karena tak bisa merayakannya dengan anak-anak. Dia juga parno takut dedek bayinya kenapa-kenapa.
"Lebaran tahun lalu bocah-bocah ini cuma ngerayain lebaran sama umi dan kai, karena mamanya lagi di opname di rumah sakit sama mas saka yang masih di dalam perut karena pandarahan, inget banget gimana parnonya dulu itu, fikiran campur aduk takut debay kenapa-kenapa," kata Ussy Sulistiawaty di unggahannya hari ini, Jumat (14/5/2021).
Baca Juga:
3 Potret Tampan Putra Ussy Sulistiawaty: Vincenzo Kearifan Lokal
Makanya artis 39 tahun ini bersyukur Lebaran tahun ini keluarganya berkumpul dalam keadaan sehat. Apalagi sekarang sudah hadir si kecil Saka, jagoan gantengnya yang menyempurnakan keceriaan keluarga.
"Alhamdulillah Allah maha baik, mas Saka sehat sampe lahiran tiba dan bismillah sampe sekarang dan seterusnya anak-anak mama semua selalu sehat, dan lebaran tahun ini kita tambah personil baru lagi di rumah.. 4 gadis cantik dan 1 jagoan ganteng pelengkap keindahan hidupku," lanjutnya.
Dalam potret yang diunggah Ussy, tampak perbedaan potret lebaran anak-anaknya tahun lalu dan sekarang. Mereka memang tampak lebih ceria tahun ini, ditambah satu personil Saka yang ganteng abis.
Baca Juga:
Ketampanan Putra Ussy Sulistiawaty Jadi Sorotan: Mirip Vincenzo!
Netizen pun ikut gembira dengan kebahagiaan yang dirasakan oleh keluarga Ussy di Lebaran tahun ini. Mereka juga salfok dengan anak-anak Ussy yang cepat tingginya. Potret lebaran Ussy Sulistiawaty pun dibanjiri ragam reaksi netizen.
"Alhamdulillah.... Harus nambah squad satu lagi biar mas saka ada temannya hihihihi," kata netizen.
"Kayak 4sehat 5sempurna ya kak," ujar yang lain.
Baca Juga:
Ussy Sulistiawaty Tetap Modis saat Belanja ke Pasar, Pakai Tas Puluhan Juta
"Elea cepet banget tingginya," kata lainnya.
"Elea sama sheva tingginya ngebuttt," ujar netizen.
"Semoga sehat selalu keluarga kak Andhika dan kak Ussy," doa netizen.
Berita Terkait
-
Ussy Sulistiawaty Berhasil Ikut Event Maraton Dunia, Andhika Pratama: Jauh-jauh ke London Mau Beli Ini Pakai Keringat
-
Sambut Idul Fitri, Gaya Ussy Sulistiawaty Saat Masak Bikin Salfok
-
Andhika Pratama Tak Malu Pungut Sampah di Tempat Umum Bikin Curiga: Jangan Bilang Mau Nyaleg
-
Anak Ussy Sulistiawaty dan Andhika Pratama Dipuji Cantik Kaya Princess, Adab Kakak Kedua Disorot: Langsung Menyingkir
-
Andhika Pratama Akui Sifatnya yang Pendendam, tak Mau Sebut Nama Orang yang Pernah Fitnah: Nikmir sama Uus?
Tag
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya
-
Tawarkan Uang Rp300 Juta ke Agus Salim, Denny Sumargo Minta Jangan Kasih Tahu Farhat Abbas