Matamata.com - Kartika Putri membagikan kabar kurang menyenangkan. Ibunya, Diana dinyatakan positif Covid-19. Hal ini diungkapkan perempuan yang akrab disapa Karput melalui akun Instagramnya, Selasa (29/6/2021).
"Qadarullah mama positive covid 19," ungkap istri Habib Usman Bin Yahya ini.
Dia pun menyemangati sang mama agar lekas sembuh. Serta memintakan doa pada followersnya.
Baca Juga:
Richard Lee Ungkap Makna Karput di Video Ulasannya, Bukan Kartika Putri
"Hi cantikku cepet sembuh yaaah. Wanita kuat kaya mama pasti sembuh, ditambah banyak cinta dan kasih sayang untuk mama pasti mama semangat. I LOVE U mama. Mohon keikhlasannya ya semua untuk doain mama," kata ibu satu anak ini.
Postingan Kartika Putri pun banjir doa dari netizen termasuk dari rekan artis.
"Ya ampuun cepet sembuh mamaaa baik hatiiii. Sehat sehat sehaaattt dan tanpa gejala berat. Amin ya Allah," komentar Vicky Shu.
Baca Juga:
Beri Saran ke Kartika Putri malah Dilaporkan Polisi, Richard Lee Bingung
"Bismillah, Syafakillah mama cantik," tulis Terry Putri.
"Semoga segera sembuh mama, smoga segera Allah ijinkan untuk sehat kembali," doa netizen lain.
Baca Juga:
Ingin Damai dengan Kartika Putri, Richard Lee: Ini Masalah Kecil
Berita Terkait
-
Komentari Thariq Halilintar Sudah Haji 2 Bulan, Kartika Putri: Ya Tinggal Diingetin Aja
-
Klarifikasi Kartika Putri usai Dituding Sindir Raffi Ahmad dan Nagita Slavina: Eh Malah Difitnah
-
Diduga Sindir Raffi Ahmad Lewat Konten Eskalator saat Haji, Kartika Putri dan Suami Dikritik: Bukannya Bilangin Malah Ikut-ikutan
-
Kartika Putri Dikirimi Surat Pajak usai Pamer Tas Mewah, Salahkan Raffi Ahmad dan Irfan Hakim
-
Sudah 4 Bulan Berlalu, Kartika Putri Tunjukkan Bekas Keganasan Sindrom Stevens-Johnson di Wajahnya: Sejahat Itu Penyakit Ini
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya
-
Tawarkan Uang Rp300 Juta ke Agus Salim, Denny Sumargo Minta Jangan Kasih Tahu Farhat Abbas