Matamata.com - Artis cantik Sandra Dewi dikenal sebagai istri dari seorang pengusaha kaya Harvey Moeis. Ia pun memiliki hunian mewah dan kehidupan serba kecukupan. Pemilik nama lengkap Monica Nicholle Sandra Dewi Gunawan Basri ini rupanya memiliki beberapa penghasilan yang menjadi sumber kekayaannya.
Ibu dari Raphael Moeis dan Mikhael Moeis ini tidak hanya mengandalkan kekayaan suami. Sebab Sandra Dewi ternyata menggeluti beberapa bisnis yang sudah ia jalankan cukup lama.
Mantan kekasih Brand Ambasador Disney ini punya beragam usaha mulai dari kuliner, fashion, hingga perhiasan. Jadi nggak heran kalau ibu dua anak ini mampu mengumpulkan pundi-pundi rupiah yang berlimpah. Tidak sedikit juga netizen yang menganggap kehidupan Sandra Dewi ini life goals. Pasalnya Sandra tidak hanya berwajah cantik, sukses, tetapi juga memiliki keluarga harmonis jauh dari gosip.
Baca Juga:
Ada Kulkas Tersembunyi, 7 Potret Mewah Dapur Sandra Dewi
Di balik kesuksesannya ini ternyata Sandra Dewi adalah sosok pekerja keras. Hal ini terbukti dari keuletannya mengelola bisnis-bisnis miliknya meskipun ia jelas tidak kekurangan karena punya suami kaya.
Nah kira-kira apa saja sih sumber kekayaan Sandra Dewi? Penasaran dong? Intip yuk ulasannya berikut ini!
1. Bisnis Lipstik
Semakin banyak orang yang peduli dan memakai produk skincare, membuat banyak selebriti juga menjajal mengeluarkan brand kosmetik sendiri termasuk Sandra Dewi. Ia memiliki brand lipstik bernama Saint By Sandra. Lipstik milik brand Sandra Dewi ini memiliki koleksi warna yang cantik dan elegan seperti image yang dimiliki oleh Sandra Dewi. Soal harga, lipstik miliknya ini dibanderol dengan harga terjangkau yaitu sekitar Rp 100 ribuan saja. Murah banget kan?
Baca Juga:
Temani Raphael Moeis Wisuda, Potret Anak Bungsu Sandra Dewi Curi Perhatian
2. Bisnis Camilan Sehat
Brand Ambasador Disney ini memiliki bisnis kuliner yang punya banyak peminat. Sandra punya bisnis cemilan sehat tanpa MSG yang bernama More Chips. Cemilan sehat ini adalah salah satu cara Sandra untuk menjaga pola hidup sehat yaitu dengan mengonsumsi makanan yang sehat. Jadi ia pun membagi rahasia body goals-nya ini dengan orang lain melalui More Chips. Sebuah chips lezat dan sehat yang terbuat dari singkong dan ubi. Chips ini juga sudah memiliki banyak gerai di Indonesia.
3. Bisnis Kue Kekinian
Baca Juga:
5 Pasangan Artis Menikah Berkat Mak Comblang, Sandra Dewi Beruntung Banget!
Beberapa waktu lalu banyak artis tanah air yang membuka bisnis kue kekinian. Sandra Dewi pun tidak ketinggalan. Ia memiliki bisnis kue bernama Queen Roll. Bisnis kuenya ini ia fokuskan di Palembang dan Bangka. Selain lezat Queen Roll miliknya ini punya beragam varian rasa yang menggugah selera seperti durian, greentea, double cheese, dan peanut. Kebayang dong lezatnya?
4. Bisnis Fashion
Satu lagi sumber kekayaan Sandra Dewi yang laris manis adalah bisnis fashion. Clothing line Sandra Dewi ini diberi nama SDW By Sandra. Bisnis fashionnya ini menyasar konsumen wanita. Model dari busana yang ia buat ini mengusung konsep kasual dan manis. Jadi nggak heran banyak orang yang melirik brand miliknya ini.
Baca Juga:
Kemampuan Main Basket Anak Sandra Dewi Bikin Takjub: Hebat Banget!
Berita Terkait
-
Sandra Dewi Dikabarkan Jadi Tersangka, Pengacara: Saya Tegaskan Itu Fitnah
-
Sandra Dewi Sewakan Rumahnya dengan Harga Wow, Netizen Sentil soal Tapera
-
Ini Alasan Pengacara Yakin Sandra Dewi Tak Bakal Jadi Tersangka Korupsi Seperti Harvey Moeis
-
Sandra Dewi Tegaskan Apartemen Dibeli Sebelum Menikah dengan Harvey Moeis, Ini Perjanjian Pra Nikahnya
-
Miliki Aset Banyak, Sandra Dewi Kemungkinan jadi Tersangka Korupsi, Ini Kata Kejagung
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Hari Pertama Tayang, Film Danyang Mahar Tukar Nyawa Hadiri Lebih Dari 800 Show Bioskop dengan Promo Spesial
-
Rizky Febian dan Mahalini Ramaikan Konser Lifetime Tribute To Chrisye
-
Konser Mozart dari Madras, AR Rahman Pindah Lokasi dari Candi Prambanan ke Jakarta
-
Lewat Event Wonderlab, Genexyz Membuka Portal di Jakarta ke Dunia Baru
-
Jadi Bridesmaid di Pernikahan Beby Tsabina, Penampilan Syifa Hadju Paling Bersinar