
Matamata.com - Gading Marten begitu menikmati waktunya selama berada di Amerika Serikat. Ia menghadiri acara New York Fashion Week di AS bersama salah satu produk lokal.
Selama di New York pula, Gading Marten bergabung bersama artis-artis dan selebgram lain. Salah satunya yakni Enzy Storia.

Bahkan saat berada di Los Angeles, Gading Marten sempat berkeliling naik mobil berdua dengan Enzy Storia. Mereka juga terlihat sering foto-foto bersama.
Baca Juga:
5 Pesona Artis yang Punya Belahan Dagu Alami: Enzy Storia sampai Asmirandah
Baru-baru ini, ayah satu anak itu membagikan kebersamaannya bersama Enzy di Instagram. Terlihat ia mengambil foto selfie bareng selebritas 29 tahun itu saat berada di mobil.
"#filmisnotdead. @portrastoria @enzystoria," tulis Gading Marten.
Kolom komentar postingan Gading itu langsung kebanjiran netizen. Salah satu yang menarik perhatian adalah komentar Ivan Gunawan.
Baca Juga:
5 Potret Enzy Storia di New York, Cantik dan Stylish Abis!
"Aku siap buatin baju nikah," tulis Ivan Gunawan. "mak!!!!!!!!!!!!," balas Gading Marten.
Netizen lain juga menyebut Gading cocok bersanding dengan Enzy Storia.
"Undangannya udah siap ya," tulis Nabila Putri. "Cocok banget," tulis netizen. "Gasss om, muka udah mirip," sahut lainnya.
Baca Juga:
Enzy Storia dan Furry Citra Rayakan Ulang Tahun Jungkook BTS
Berita Terkait
-
Maia Estianty Jadi Juri Amazing Dance Indonesia: Saya Menilai Mereka dari Kelincahan dan Kreativitasnya
-
Ruben Onsu Asik di Korea bareng Inara Rusli, Plan Cerai Kian Mangkir: Kasian Sarwendah-Onyo jadi Kambing Hitam
-
Ungkit Nafkah usai Keponakan Lahir, Wendy Cagur Sindir Telak Ayu Ting Ting: Sama Keluarga Perhitungan!
-
Ayu Ting Ting Sindir Adiknya usai Lahiran Anak Kedua, Ivan Gunawan: Ya Allah!
-
Vidcal Lagi Ibadah Haji, Momen Ivan Gunawan Minta Raffi Ahmad Doakan Ruben Onsu jadi Omongan: Gak Bisa, Beda Server!
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Ariel Tatum dan Chicco Jerikho Jalani Proses Pacaran Demi Akting Total di Film Perang Kota
-
Setelah 10 Tahun Menjadi Ibu Tunggal, Denada Siap Bukakan Hati untuk Pernikahan Lagi
-
Tetap Bersinar di Balik Jeruji, Dinar Candy Ungkap Nikita Mirzani Ceria dan Glowing di Penjara
-
Ahmad Dhani dan Maia Estianty Siap Berdampingan Dampingi Al Ghazali di Hari Bahagia
-
Yama Carlos Sambut Anak Perempuan dengan Rasa Syukur, Ungkap Makna Nama Buah Hati dan Kisah Haru Persalinan