Matamata.com - Sampai sekarang, musisi Oddie Agam masih dirawat secara intensif di rumah sakit. Kondisinya menurun karena ginjalnya bermasalah.
Baik Oddie maupun istrinya, Almafilia, tak pernah tahu kalau penyakit yang diidap adalah ginjal. Bahkan sang istri mengira Oddie hanya batuk biasa.
"Itu juga saya hampir kecolongan. Kenapa selama ini saya nggak tahu (Oddie Agam)," kata Almafilia, saat jumpa pers di rumah sakit Persahabatan, kawasan Rawamangun, Jakarta Timur, Jumat (8/10/2021).
Baca Juga:
Istri Ungkap Kronologi Oddie Agam Dilarikan ke Rumah Sakit Hingga Masuk ICU
Lebih lanjut kata Almafilia, dokter memberitahunya kalau penyakit ginjal memamang sulit dideteksi. "Kalau ginjal nggak terdeteksi Sampai sisa 10 persen fungsinya," ujarnya.
Oddie Agam langsung diambil tindakan medis, yakni cuci darah terdeteksi. "Pagi ambil jadwal Cuci darah, Sore cuci darah," ujarnya.
Alih-alih membaik, kondisi Oddie Agam malah makin menurun. Mantan suami Chintami Atmanegara ini kemudian masuk ruang ICU. "Setelah cuci darah, tingkat kesadarannya menurun, jadi dibawa ke ruang ICU," katanya.
Baca Juga:
Oddie Agam Kritis di ICU, Ferry Irawan Resmi Bercerai
"Sekarang di ICU saya juga nggak boleh jenguk kan sekarang peraturan baru di ICU juga nggak ada jam besuk jadi saya cuma tunggu kabar dari dokter aja," katanya.
Berita Terkait
-
Konser Mozart dari Madras, AR Rahman Pindah Lokasi dari Candi Prambanan ke Jakarta
-
Anji dan Wina Natalia Jalani Sidang Perdana Perceraian di PA Cibinong
-
Nofreza Akui Tak Pernah Nyerah untuk Jadi Musisi Handal Agar seperti Sosok Penyanyi Legendaris Ini: Gue Pengin Alternative Rock Bangkit Lagi
-
Gagal Jadi Wakil Rakyat, Ini Rencana Giring Ganesha untuk Masa Depannya
-
Perjuangkan Kesejahteraan Musisi, Yovie Widianto Resmi Jadi Ketua FESMI
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya
-
Tawarkan Uang Rp300 Juta ke Agus Salim, Denny Sumargo Minta Jangan Kasih Tahu Farhat Abbas