Matamata.com - Enzy Storia membongkar perjalanan hidupnya yang tak mulus. Dikenal ceria dan humoris, ternyata Enzy menyimpan rasa pahit dalam hatinya.
Tak cuma karena kehilangan figur ayah sejak kecil, gadis 29 tahun itu juga didiagnosis terkena autoimun. Dalam channel YouTube Daniel Mananta Network, Enzy menceritakan keajaiban saat kakinya bengkak karena autoimun.
Keajaiban tersebut terjadi di tahun 2010 silam. Saat itu ia menerima tawaran iklan besar yang mengharuskannya tampil prima.
Baca Juga:
8 Foto Transformasi Enzy Storia dari Kecil hingga Kini: Makin Menawan!
Tapi sehari sebelum syuting, kakinya justru bengkak hingga membuatnya susah berjalan. Akhirnya Enzy bangun di tengah malam dan melaksanakan salat tahajud.
"Aku salat tahajud minta sama Allah. Bangun subuh kok nggak sakit, nggak ngilu. Berdiri aku lihat kaki aku nggak bengkak. Sumpah aku nggak tau caranya. Jarak cuma berapa jam. Jam 2 masih sakit, jam 5 udah ilang (sakitnya)," ucap Enzy merinding.
Enzy saat itu hanya meminta diberi kesembuhan agar syuting iklan tersebut lancar. Tapi tak disangka, keajaiban justru terjadi hingga saat ini.
Baca Juga:
Stres Tak Dapat Figur Ayah, Enzy Storia: Kenapa Aku Dilahirin?
"Satu tahun setengah aku jalan pincang. Hari itu hilang. Aku nangis banget. Aku harus gimana untuk ngebales ini. Aku banyak dosa juga mikirnya tapi kok masih dikasih nyata sama Allah," pungkasnya.
Saat cuplikan video itu dibagikan akun IG @insta.nyinyir, para netizen langsung merasa merinding mendengar kisah Enzy Storia.
"Asli merinding banget dengerinnya," tulis netizen. "Subhanallah, kekuatan salat tahajud," sahut lainnya.
Baca Juga:
23 Tahun Terpisah, Enzy Storia Kenang Momen Terakhir Bersama Ayahnya
Berita Terkait
-
Viral! Begini Nasib Tas Milik Enzy Storia yang Ditahan Bea Cukai dan Dikomentari Stafsus Menteri Keuangan
-
Idap Auoto Imun, Ezy Storia Bongkar Perjuangan Agar Hamil
-
Ferry Salim hingga Enzy Storia, Ini 8 Artis Raih Gelar Sarjana di Tahun 2023
-
Ada yang Lulusan Kampus Luar Negeri, Ini 8 Artis Wisuda Sarjana Tahun 2023
-
Enzy Storia Wisuda, Celetukan Dekan Bikin Ngakak: Artis Apa Ya?
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya
-
Tawarkan Uang Rp300 Juta ke Agus Salim, Denny Sumargo Minta Jangan Kasih Tahu Farhat Abbas