Matamata.com - Ria Ricis dan sang suami, Teuku Ryan, belakangan sering muncul di layar TV setelah menggelar pernikahan pada 12 November 2021 kemarin. Terbaru, mereka hadir di acara Indonesian Esport Awards 2021.
Ria Ricis dan Teuku Ryan terlihat kompak mengenakan outfit serba hitam dalam acara yang digelar pada Kamis (18/11/2021) itu. Keduanya nampak memikat dengan busana elegan tersebut.
Tapi terlepas dari busananya yang elegan, Ricis tetap aktif selama tampil dalam cara itu. Saat sedang sesi wawancara, Ricis tiba-tiba split di bawah. Aksi tak terduga Ricis ini tentu saja membuat suaminya kaget.
Melihat Ria Ricis, Teuku Ryan langsung buru-buru meminta istrinya berdiri. Momen tersebut langsung menuai sorotan. Tampak Teuku Ryan sangat panik terlihat dari wajahnya.
Hal ini langsung membuat netizen menyoroti sikap Teuku Ryan. "Ryan kayak ngasuh adik," kata netizen.
"Suaminya pasti bilang istriku aktif yah," ujar lainnya. "Lucu banget sih ekspresinya Ryan," ujar lainnya.
"Dalem hati aduh bini gue gini amat yaAllah," sahut yang lain.
Ada-ada saja ya ulah lincah Ria Ricis, sampai membuat sang suami panik, lho. Bagaimana pendapatmu?
Berita Terkait
-
Selamat! Oki Setiana Dewi Resmi jadi Dosen Tetap S3 UMJ
-
Jadi Mualaf, Yasmin Napper Belajar Soal Takdir Cinta
-
Punya Hobi yang Sama, Ria Ricis Akui Dekat dengan Evan DC Music
-
Ria Ricis Pertimbangkan Sekolahkan Moana ke Tiongkok, Begini Alasan dan Harapannya
-
Selama Syuting Film 'Assalamualaikum Beijing 2', Ria Ricis Ngaku Tak Kuat Dingin
Terpopuler
-
Piala Asia 2026: Timnas Futsal Indonesia Gelar Dua Uji Coba Tertutup Lawan Tajikistan dan Jepang
-
Istana: RUU Penanggulangan Disinformasi dan Propaganda Asing Masih Sebatas Wacana
-
Wamenhaj Coreat Enam Calon Petugas Haji karena Tak Jujur Soal Riwayat Penyakit
-
Prabowo Koreksi Desain IKN: Tambah Embung dan Perkuat Antisipasi Karhutla
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
Terkini
-
Bandit Tayang Perdana di JAFF 2025: Drama Aksi tentang Pelarian & Balas Dendam
-
Bukan Sekadar Nostalgia: Ini 3 Alasan Setting Film 'Rangga & Cinta' Tetap di Tahun 2000-an
-
LAKON Indonesia Membawa Warisan dan Inovasi ke Panggung Utama Osaka World Expo
-
Siapa Rachquel Nesia? Aktris Muda yang Baru Resmi Menikah dengan Kevin Royano
-
Tak Perlu Bingung, Ini 5 Tips Mengunjungi Universal Studio Japan Saat Peak Season